SuaraJakarta.id - Kecelakaan beruntun melibatkan dua truk trailer dan dua minibus terjadi di Jalan Akses Marunda, Cilincing, Jakarta Utara, Selasa (15/9/2020) malam.
"Sudah ditangani dan sedang dalam proses penyelidikan," kata Kanit lantas Polres Jakarta Utara, AKP Edy Wibowo dihubungi di Jakarta, Rabu (16/9/2020).
Kronologis kejadian, sebuah truk trailer B-9228-SYK melaju dari arah Timur ke Barat, tepat di turunan jembatan Banjir Kanal Timur (BKT) Jakarta Utara, sekitar pukul 22.30 WIB menabrak dua kendaraan di depannya yakni Toyota Innova B-2126-KBE dan Suzuki Ertiga B-1236-KMM. Lalu, salah satu minibus kembali menghantam truk trailer B-9798-FEH berada di depannya.
"Diduga rem truk trailer B-9228-SYK tidak berfungsi dengan baik," jelas Edy.
Beruntung tidak ada korban jiwa saat kecelakaan tersebut. Semua barang bukti telah diamankan Polres Jakarta Utara untuk penyelidikan lebih lanjut. (Antara)
Berita Terkait
-
Gagal Nyalip, Chairul Anwar Tewas Usai Terjatuh dan Terlindas Mobil
-
Detik-detik Bus Kemenhan Tabrakan Beruntun hingga Terguling di Tol Jagorawi
-
Kecelakaan Beruntun di Colomadu Karanganyar, Anggota Brimob Luka-luka
-
Dua Prajurit TNI AD Meninggal karena Kecelakaan Lalu Lintas di Papua
-
Gegara Gagal Menyalip, Kecelakaan Beruntun Terjadi di Cipocok Jaya Serang
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
Terkini
-
Cek Fakta: Viral Video Bahlil Sambut Ahli Gizi dari India, Benarkah?
-
Cek Fakta: Benarkah SIM & STNK Resmi Berlaku Seumur Hidup Tahun 2026?
-
Viral Guru Rekam Sekolah Ambruk Malah Diminta Minta Maaf, Publik Pertanyakan Tekanan Siapa?
-
Cek Fakta: Viral Pengumuman CPNS Polsuspas 2025, Benarkah Dibuka?
-
7 Mobil Bekas Paling Nyaman untuk Lansia Empuk Praktis dan Gak Bikin Capek