SuaraJakarta.id - Warga Jalan Lingkar LIPI, Kelurahan Cibinong, Kabupaten Bogor, digegerkan dengan penemuan kerangka manusia.
Kerangka manusia yang ditemukan pada, Senin (2/11/2020) kemarin, sudah dalam keadaan membusuk.
Kerangka itu ditemukan dalam sebuah bungkusan kain warna pink yang beraroma busuk.
Dikutip dari Ayo Bogor—jaringan Suara.com—Selasa (3/111/2020), pertama kali ditemukan oleh seorang warga setempat.
Setelahnya warga melaporkan penemuan kerangka manusia itu ke Bhabinkamtibmas.
"Setelah dapat laporan, kami langsung olah TKP kemudian melakukan pemeriksaan terhadap para saksi serta mengirimkan kerangka yang diduga manusia ke RS Soekanto Polri untuk dilakukan otopsi," ujar Kapolsek Cibinong AKP I Kadek Vemil.
Saat ini, kata Kadek, pihaknya sedang melakukan penyelidikan lebih dalam terhadap kerangka manusia membusuk tersebut.
"Kami menginformasikan kepada warga masyarakat apabila ada yang merasa kehilangan orang agar segera menghubungi Polsek setempat," katanya
Baca Juga: Lewat Rel di Atas Jembatan, Pemotor Nekat Gelantungan saat Kereta Melintas
Berita Terkait
-
Rawan Bencana Seperti Situ Gintung, Pembangunan Hotel di Dekat Situ Cibinong Diprotes Warga
-
Dari Sel ke Mimbar: Intip Momen Ferdy Sambo Ikuti Praise and Worship di Lapas Cibinong Jelang Natal
-
Detik Penentu Kasus Alvaro: Hasil DNA Kerangka Manusia di Tenjo Segera Diumumkan Polisi
-
Polisi Periksa Kerangka Diduga Alvaro, Ayah Tiri Ditangkap sebagai Terduga Pelaku!
-
Tangis Keluarga Iringi Pemulangan Dua Jenazah Korban Kerusuhan di Kwitang
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Lewat Mandiri Micro Fest 2025, Pelaku Usaha Mikro Catat Lonjakan Transaksi Digital 45%
-
7 Cara Mudah Bersihkan Lumpur di Rumah Setelah Banjir, Dijamin Lebih Sehat
-
6 Fakta Penting Broken Strings: Buku Aurelie Moeremans yang Viral dan Mengguncang Publik
-
Cek Fakta: Benarkah Kantor Polisi Cina Terbentuk di Morowali & Mendarat di Manado
-
Viral Pria Asing Ini Menangis Saat Tinggalkan Indonesia, Tak Kuat Berpisah dengan Nasi Padang