SuaraJakarta.id - Tim pemenangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Depok Mohammad Idris-Imam Budi Hartono mengklaim unggul 55,35 persen. Ini berdasasrkan quick count Pilkada Depok internal.
Hal itu diungkapkan, Ketua Tim pemenangan Idris-Imam, Mohammad Hafid Nasir pada Rabu (9/12/2020).
"Kami mengucapkan terimakasih atas kerja keras kepada tim sukses, partai politik pengusung dan pendukung memenangkan paslon Idris- Imam. Berdasarkan hasil hitung cepat sementara dari 75 persen data hitung cepat yang sudah masuk, Idris-Imam Paslon nomor 2 unggul dengan porelahan suara 55,38 persen sedangkan paslon nomor 1 Pradi Afifah mendapat suara 44,62 persen," kata Hafid Nasir di Rumah Relawan Idris (RRI), Kecamatan Cilodong.
Hafid mengatakan, Idris-Imam akan berkomunikasi dengan semua pihak terkait hasil hitung cepat ini, dan akan mengawal suara warga sampai pengumuman resmi oleh KPU Depok.
"Tentunya kami akan terbuka dan menjalin komunikasi dengan berbagai pihak, termasuk dengan kandidat 01 agar bersama kita bisa bersinergi menghadirkan pembangunan yang lebih baik di kota Depok,” jelasnya.
Hafid menyampaikan ucapan terimakasih dan memohon doa dari seluruh warga Depok atas kemenangan ini.
"Kemenangan kita tentunya adalah berkat rahmat Allah SWT. Kami ucapkan ribuan terimakasih pada seluruh warga Depok, kami juga mohon doa restu agar kepemimpinan Idris-Imam selalu dibimbing dan diberkahi Allah SWT dalam mewujudkan kota Depok yang maju berbudaya dan sejahtera untuk seluruh warganya," pungkasnya.
Tag
Berita Terkait
-
PKS Jelaskan Alasan Imam-Ririn Cabut Gugatan Sengketa Pilkada Depok di MK
-
Jagoannya Keok di Pilkada Depok, PKS Beri Respons Begini
-
Hasil Real Count PKS Imam-Ririn Unggul di Pilkada Depok, Tapi Beda Pemenangnya di Hitung Cepat Indikator dan Voxpol
-
Adu Pendidikan Supian Suri Vs Imam Budi, Panas Saling Serang di Debat Terakhir Pilkada Depok
-
Lagi-lagi Masuk Bursa Pilkada Depok, NasDem Blak-blakan Buka Peluang Dukung Kaesang
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Cak Fakta: Benarkah Menteri Bahlil Wajibkan Ojol Beli Motor Listrik di Tahun 2026?
-
7 Mobil Daihatsu Bekas untuk Pemula, Perawatannya Murah dan Tidak Ribet
-
8 Alasan Honda Civic Batman Bekas untuk Anak Mobil, Sedan Ganteng yang Tak Lekang Zaman
-
7 Pilihan Mobil Bekas yang Bisa Diandalkan untuk Perjalanan Sehari-hari Tanpa Was-was
-
Cek Fakta: Viral Menag RI Sebut Dua Juta Umat Muslim Murtad Tiap Tahun, Ini Faktanya!