SuaraJakarta.id - Keluarga besar Suara.com kehilangan salah satu anggota sesepuhnya yakni, Oen An Sio atau Juswanto Karunia.
Mendiang Juswanto Karunia adalah ayahanda dari Iwa Sukresno Karunia, pendiri Suara.com dan sejumlah media daring nasional serta daerah lainnya.
Almarhum Juswanto Karunia mengembuskan napas terakhirnya secara damai pada usia 92 tahun, Sabtu (19/12/2020) pukul 23.16 WIB.
Pemimpin Redaksi Suara.com, Suwarjono, mewakili keluarga besar Suara.com menyampaikan duka mendalam atas kepergian mendiang Juswanto Karunia.
"Kami keluarga besar Suara.com turut berduka cita atas kepergian Pak Juswanto Karunia. Semoga almarhum tenang di sisi-Nya dan mendapatkan tempat terindah pada sisi Bapa di Surga," kata Suwarjono, Minggu (20/12/2020).
Untuk diketahui, selain sebagai pendiri, Iwa Karunia kekinian merupakan Komisaris PT Arkadia Digital Media, Tbk, perusahaan yang menaungi Suara.com dan sejumlah media daring lainnya.
Berita Terkait
-
Keluarga Ammar Zoni Menjerit Kecewa, Aditya Zoni: Maunya Gimana Lagi Sih!
-
Tak Ada Larangan, Gibran Justru Bersyukur Roy Suryo dkk Ziarah ke Kuburan Keluarga Jokowi, Mengapa?
-
Suara Islam: Ikhtiar Menjadi Sahabat Ibadah Umat di Era Digital
-
Sambangi Makam Keluarga Jokowi: Refly dan Dokter Tifa Ungkap Kejanggalan Silsilah Keluarga Presiden
-
Nirwono Joga Soroti Infastruktur Desa, Pangan, dan Energi: Tiga Pilar Asta Cita Butuh Sinergi Daerah
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Cara Pre Order iPhone 17 di Blibli, Panduan Lengkap Pemesanan Awal dengan Harga Resmi
-
Deolipa Yumara: Sikap Nikita Mirzani di Sidang Bisa Pengaruhi Hukuman 40 Persen
-
Amanda Manopo & Kenny Austin Resmi Menikah di Hotel Mewah: Intip Biaya Pernikahannya
-
WAKENI Umumkan Pameran Terpadu 2026: Integrasikan Food, Logistik dan Hospitality Satu Atap
-
Peta Harta Karun 3 Link DANA Kaget, Hadiah Rp299 Ribu Menanti Pemenang