Bek Real Madrid Sergio Ramos terlihat kecewa usai timnya dikalahkan Athletic Bilbao dalam laga semifinal Piala Super Spanyol di Estadio La Rosaleda, Jumat (15/1/2021) dini hari WIB. [JORGE GUERRERO / AFP].
Berikut 5 fakta menarik usai Real Madrid tersingkir dari Piala Super Spanyol dirangkum Suara.com dari berbagai sumber:
- Sebelum kekalahan ini, Real Madrid hanya sekali takluk dari 22 pertandingan terakhir menghadapi Athletic Bilbao di semua kompetisi (16 menang, 5 imbang.
- Thibaut Courtois sudah kebobolan 16 gol dari 18 penalti yang dihadapi sebagai penjaga gawang Real Madrid di semua kompetisi, sembilan terakhir terjadi berturut-turut.
- Athletic Bilbao akan memainkan final Piala Super Spanyol keempat mereka melawan Barcelona. Mereka meraih satu gelar dari tiga final terakhir, satu lainnya diraih dengan gelar ganda pada 1984/1985.
- Eden Hazard sama sekali tidak berhasil melakukan take-ons (dribble melewati lawan) saat bermain 66 menit melawan Athletic Bilbao.
- Gol ke gawang Athletic Bilbao jadi gol perdana Karim Benzema di 2021.
Berita Terkait
-
Real Madrid Gagal Remontada dari Arsenal, Carlo Ancelotti Bahas Masa Lalu
-
Real Madrid vs Arsenal: Carlo Ancelotti Jawab Spekulasi Pemecatannya Jika Tersingkir
-
Gema 'Remontada' Jelang Real Madrid vs Arsenal, Bellingham: Ini Malam Khusus untuk Kami
-
Breakingnews! Luka Modric Beli Saham Klub Pemain Timnas Indonesia di Eropa
-
Fakta Menarik BAC 2025, Juara Baru hingga Catatan Minor Indonesia
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Tarif Baru Sempat Bikin Kaget, Biaya Konsumsi Air PAM Jaya di Apartemen Bakal Dihitung Per Unit
-
Asal Jalan Ditutup, Dishub DKI Sebut JLNT Aman Dilintasi Pesepeda
-
Warganet Ngeluh Sepeda Hilang Saat Diparkir di Stasiun, MRT Janji Perbaiki Prosedur Keamanan
-
Pemprov DKI Pikir-pikir Polisikan Pelaku Pencuri Pelat Besi JPO Daan Mogot
-
Dua Hari Gelar Tenda, 15 Orang Demo di Depan Balai Kota Minta Dirut Bank DKI Dicopot