SuaraJakarta.id - Sebuah video yang memperlihatkan pohon besar roboh menimpa salah satu warung pedagang pisang di Pasar Lembang, Ciledug, Kota Tangerang, viral di media sosial.
Imbasnya dua pemuda terluka. Salah satunya bahkan mengalami patah tulang punggung.
Peristiwa pohon ruboh itu terjadi pada, Selasa (19/1/2021).
Dalam video berdurasi 25 detik itu, tampak warga sedang membersihkan pohon-pohon yang menutupi badan jalan di kawasar Pasar Lembang.
Baca Juga: Viral! Dapat Kado Buket Uang Raksasa, Wanita Ini Ngeluh Susah Bongkarnya
Hal ini dilakukan untuk mencegah terjadinya kemacetan di kawasan tersebut.
Salah satu keamanan parkir di kawasan Pasar lembang, Metus mengatakan, ada dua pemuda yang tertimpa pohon tersebut.
Satu orang diantaranya mengalami patah tulang di bagian punggung.
"Patah diginiannya (bagian punggung belakang)," kata Metus saat ditemui di lokasi, Selasa (19/1/2021).
Ia mengatakan korban yang patang tulang punggung telah dilarikan ke RSU Bhakti Asih, Kota Tangerang.
Baca Juga: Bukan Ulah Penunggu, Damkar Selidiki Penyebab Pohon Berasap di Cipaganti
"Katanya sih di RS Bhakti Asih," tuturnya.
Berita Terkait
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
-
Gawat! Mees Hilgers Terkapar di Lapangan, Ternyata Kena Penyakit Ini
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
Terkini
-
Omzet UMKM di Jakarta Justru Menurun Jelang Lebaran, Ini Penyebabnya
-
Termasuk Pedagang Taman, Rano Karno Targetkan 500 Ribu Lapangan Kerja Baru di Jakarta
-
Rano Karno Sebut 6 Taman di Jakarta Bakal Buka 24 Jam, Ini Daftarnya
-
Pertama Kali Nonton Tarian Air Mancur di Monas, Rano Karno: Biasanya Saya yang Nari
-
Tak Ada Operasi Yustisi, Pemprov DKI Prediksi Jumlah Pendatang Baru Menurun Dibandingkan Tahun Lalu