SuaraJakarta.id - Banjir bandang terjadi di kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat. Peristiwa ini dikhawatirkan akan berimbas ke Jakarta karena bisa membuat banjir sejumlah wilayah Ibu Kota dari air kiriman.
Menanggapi hal ini, Kepala Pusat Data dan Informasi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (Kapusdatin BPBD) DKI Jakarta, M Insaf mengatakan sejauh ini belum ada tanda akan terjadi banjir kiriman. Sebab ketinggian air di pintu air masih terpantau normal.
"Kalau dari informasi TMA (tinggi muka air) masih aman," kata Insaf ketika dikonfirmasi, Selasa (19/1/2021).
Mengenai urusan antisipasi Insaf menyerahkannya kepada Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta. Mereka yang akan melakukan penghalauan dan tindakan ketika ada air kiriman mulai datang ke Jakarta dari Bogor.
"Untuk antisipasi dikoordinasikan dengan dinas sumber daya air secara teknis utk antisipasi banjir kiriman," tuturnya.
Dari data yang diterima Suara.com, pada Selasa sore tinggi muka air di sejumlah pintu air dinyatakan normal atau siaga empat, seperti pintu air Manggarai, pintu air Karet, dan Cipinang hulu. Hanya pintu air Pasar Ikan sedang di posisi siaga tiga atau waspada dengan TMA 180 sentimeter.
Berita Terkait
-
Jakarta Aman dari Banjir Bandang Puncak Bogor
-
Banjir Bandang Puncak Bogor, Apakah Jakarta Terancam Banjir Besar?
-
Kondisi Puncak Bogor Usai Diterjang Banjir Bandang
-
Saksi Banjir Bandang Gunung Mas Bogor: Perbaiki Saluran, Tetiba Ada Gemuruh
-
BMKG: Tiga Hari Kedepan, Bogor dan Sekitarnya Potensi Hujan Deras
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
7 Fakta Terbaru Pramugari Gadungan Batik Air, Terbongkar di Pesawat hingga Minta Maaf
-
Cek Fakta: Klaim Presiden Sementara Venezuela Tegaskan Bakal Lawan AS, Ini Faktanya
-
Harga Avanza, Xpander, dan Stargazer Bekas di 2026: Siapa Paling Jatuh?
-
Terungkap, Alasan di Balik Aksi Perempuan Palembang Nyamar Jadi Pramugari Batik Air
-
Filter Air Toren untuk Rumahan: Rekomendasi Terbaik 2026 Agar Air Selalu Jernih