SuaraJakarta.id - Dana KPDJ, KAJ, dan KLN Jakarta cari hari ini, Jumat (26/3/2021). Hal itu diumumkan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan sendiri.
Kartu penyandang disabilitas Jakarta (KPDJ), kartu anak Jakarta (KAJ), dan kartu lansia Jakarta (KLJ) merupakan program kolaborasi Pemprov dengan Dinas Sosial DKI.
"KPDJ, KAJ, dan KLJ triwulan I mulai dicairkan hari ini," ucap Anies dalam akun Instagram pribadinya, Jumat (26/3/2021).
Anies mengatakan, bagi penerima bantuan agar tetap mematuhi protokol kesehatan dan mengikuti program vaksinasi Covid-19.
Baca Juga: Dugaan Pelecehan Kepala BPPBJ DKI, PSI Dukung Kasus Dibawa ke Jalur Hukum
Begini respons warganet di kolom komentar Instagram Anies.
"Pak daftar KAJ bagaimana?? Tidak ada sosialisasinya ya pa??," kata akun Instagram @aulia.2525.
"Anak saya ada 3 pak balita, tapi kaga dpt," ucap akun Instagram @kiyagilbyalea_85.
Kemudian, akun @rahayu_lestari89, "terimakasih banyak pak, sangat membantu banget," Diketahui, besaran bantuan yang akan diterima untuk KLJ Rp600 ribu per bulan.
Sedangkan untuk KPDJ Rp300 ribu per bulan, dan KAJ Rp300 ribu per bulan.
Baca Juga: Kuansing Bakal Dilalui Tol Trans Sumatera, ke Jakarta Bisa Hemat 7 Jam
Pencairan yang dilakukan mulai hari ini untuk penyaluran tiga bulan terakhir yaitu Januari, Februari, dan Maret 2021.
Perlu diingat, pencairan dana bisa ditarik melalui ATM Bank DKI Jakarta di tempat manapun.
Dinas Sosial DKI dalam akun Instagram @dinsosdkijakarta, juga meminta agar seluruh penerima manfaat Bansos KLJ, KPDJ, dan KAJ bisa mengambil dana Bansos dengan menerapkan protokol kesehatan.
"Saat pengambilan dana di ATM, tetap menjaga protokol kesehatan 3 M (memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan)," tulis infografis Dinas Sosial DKI.
Berita Terkait
-
Kebagusan Jadi Lokasi Megawati dan Keluarga Untuk Mencoblos di Pilkada Jakarta
-
Politisi PDIP: Dukungan Anak Abah dan Ahokers Untuk Pram-Rano Bikin Demokrasi Sejuk
-
Maruarar Sirait Sebut Pram-Rano Bakal Ditinggal Pemilih Nonmuslim Usai Didukung Anies, PDIP Lapor Bawaslu
-
Disebut Jadi Daerah Rawan Manipulasi Pilkada, Kubu Pramono-Rano Perketat Awasi Perbatasan Jakarta
-
Cak Lontong 'Ronda' Amankan Suara Pramono-Rano di Masa Tenang Pilkada
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
Terkini
-
Mas Dhito Minta Foto Pjs Bupati Heru Dipajang di Pendopo Panjalu Jayati
-
Mas Dhito Minta Tim Relawan Paslon 02 Segera Lakukan Pembersihan APK
-
Pasca Serah Terima Jabatan dari Pjs Bupati, Mas Dhito Aktif Kembali Menjabat Bupati Kediri
-
Wanita 45 Tahun Aniaya Ibu Kandung di Palmerah, Diduga Gangguan Jiwa
-
Apakah Samsung S23 FE Memiliki Zoom 100x? Ini Dia Penjelasan Lengkap dengan Keunggulan Kamera yang Dimilikinya