SuaraJakarta.id - Awal Ramadhan 1441 hijriah, Habib Rizieq Shihab memberikan pesan. Pesan Ramadhan Habib Rizieq disampaikan lewat rekaman video.
Awalnya Habib Rizieq ucapkan selamat puasa Ramadhan untuk umat muslim. Tak lupa, mantan Imam Besar FPI itu menyelipkan kata-kata Revolusi Akhlak.
“Selamat melaksanakan ibadah puasa Ramadan bagi semua muslim di seluruh Indonesia. Kita tetap semangat, Revoluai Akhlak dengan cara berakhlak. Takbir, Allahuma sholli ala nabi,” ujar Habib Rizieq.
Banyak yang mengamini serta mendoakan Habib Rizieq dalam balasan komentar postingan video yang diunggah akun Twitter @Fkadrun itu.
Salah satu warganet mendoakan, agar momentum bulan Ramadan ini Habib Rizieq bisa mendapatkan keadilan, demikian juga pemimpin FPI yang ditahan serta laskar FPI.
“Semoga di bulan yang suci ini Allah turunkan keadilan untuk IBHRS, para petinggi eks FPI, & ke-6 syuhada FPI. Aamiin,” balas @IraSamsudin.
Pesan lainnya yang cenderung senada juga disampaikan oleh akun @WiyonoHw.
“Di bulan puasa ini kita bersama sama doakan untuk beliau HRS, semoga di selamatkan dari segala macam fitnah dan penganiayaan,” balas akun itu.
Doa lain dari warganet, berharap Habib Rizieq selaku dalam lindungan Allah SWT.
Baca Juga: Mesti Dihindari, Jangan Konsumsi Makanan Ini Saat Buka Puasa dan Sahur
“Ya habib..semoga engkau selalu dlm lindungan Allah..maapkan kami yg tdk bisa menjaga mu hingga skrg engkau di penjara..semoga Allah ridho, dan memaafkan segala dosa2 kami..aamiin,” tulis akun @kaltim_island.
Berita Terkait
-
Oppo Reno15 Series Resmi Meluncur di Indonesia, Andalkan Kamera 200MP hingga Baterai Jumbo 7.000 mAh
-
Kumpulan Doa Menyambut Ramadan 2026, Bacaan Arab dan Latin Lengkap Beserta Arti
-
Berapa Hari Lagi Bulan Puasa Ramadhan 2026? Mari Hitung Mundur
-
5 Pemain Abroad yang Bisa Dipanggil John Herdman untuk Piala AFF 2026
-
Iqbaal Ramadhan Resmi Jadi Wajah Reno15 Series, Oppo Bidik Generasi Muda
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
7 Merek Sepatu Lari yang Jarang Disorot, Nyaman Dipakai & Ramah Kantong
-
Cek Fakta: Tautan Pendaftaran Bantuan Insentif untuk Guru 2026, Ini Faktanya
-
WFH di Jakarta Diperpanjang, Ini 7 Tips Tetap Produktif Saat Hujan
-
Tips Dukung Tim Favorit di M7 MLBB dan Dapetin WDP Diamonds Bareng GoPay Games
-
Pencinta Basket Wajib Tahu! IBLTV Kini Bisa Dilanggani Langsung Pakai GoPay