SuaraJakarta.id - Seorang perawat laki-laki di India ditangkap pada Minggu (18/4/2021) lantaran diduga mencoba memperkosa pasien Covid sebanyak dua kali di pusat perawatan Covid-19 di Distrik Gwalior, India.
Melansir India Today, perawat laki-laki bernama Vivek Lodhi tersebut diduga berusaha melecehkan pasien Covid wanita berusia 50 tahun yang menggunakan ventilator.
“Terdakwa diduga berusaha memperkosanya dan sekarang telah diamankan,” kata polisi.
Dalam pernyataannya, pelapor membeberkan bahwa Lodhi berusaha melakukan pelecehan seksual kepadanya sebanyak dua kali pada Sabtu dan Minggu. Lodhi datang ke kamar rawatnya ketika tidak ada orang lain di sana.
Lodhi kemudian melarikan diri setelah anggota keluarganya dating dan membunyikan alarm.
Putra pasien lantas mengajukan laporan kasus yang kini telah tercatat di kantor polisi Kampoo. Lebih lanjut, Inspektur Polisi Hitika Vasal mengatakan saat ini penyelidikan terkait laporan tersebut sedang dilakukan.
Pihak keluarga pasien juga turut menuding kelalaian rumah sakit. Terkait hal ini, polisi juga menyebut sedang dalam penyelidikan. (Maulida Balqis)
Berita Terkait
-
Duh, Petugas Ruang Isolasi Pasien COVID-19 Curi Sepeda Motor Rekan Kerjanya
-
Lagi, 4 Orang Tewas Karena Pembekuan Darah Usai Disuntik Vaksin AstraZeneca
-
Salahkan Busana Perempuan dalam Peningkatan Perkosaan, PM Pakistan Dikecam
-
Seorang Jurnalis di India Disiksa karena Mencoba Laporkan Kasus Perkosaan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
Terkini
-
Dari Workshop hingga Mini Cinema: Dukungan Penuh bagi Talenta Visual Tanah Air
-
Larang Perdagangan Daging Anjing dan Kucing, DMFI Apresiasi Langkah Progresif Gubernur DKI
-
Bersama Pimpinan DPRD, Mas Dhito Tandatangani Persetujuan Raperda APBD 2026
-
Festive Season 2025 BWH Hotels Indonesia: dari Joyful December hingga Wonder Tropical New Year
-
Deg-degan Berburu Saldo! 12 Link Dana Kaget Hari Ini Langsung Cair, Kalau Cepat Klik