SuaraJakarta.id - Sebanyak delapan warung makan di dekat Rumah Sakit Fatmawati, Jakarta Selatan, terbakar pada Selasa (20/4/2021) siang.
Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Selatan dengan mengerahkan dua unit pompa berikut 11 personel.
Perwira Piket Gulkarmat Jakarta Selatan, M Slamet mengatakan, tidak ada korban jiwa dalam kebakaran warung makan dekat RS Fatmawati ini.
"Satu orang penjaga kios yang mengalami luka bakar ringan," ujarnya dilansir dari Antara.
Baca Juga: Takut Dilalap Api, Pedagang di Gunung Putri Memilih Untuk Tutup
Slamet menjelaskan salah satu penjaga warung, Asep diketahui menyalakan kompor.
Kemudian meledak sehingga membuat pria berusia 20 tahun itu terpental dan mengalami luka ringan.
"Korban sudah dibawa ke RS Fatmawati untuk mendapat penanganan medis," tuturnya.
Diduga kebakaran yang terjadi sekitar pukul 13.00 WIB itu dipicu kebocoran gas hingga merembet ke beberapa warung lainnya yang rata-rata semi permanen itu.
Saat ini, kobaran api sudah dijinakkan petugas Gulkarmat Jakarta Selatan setelah sekitar 30 menit melalui proses pemadaman hingga pendinginan.
Baca Juga: Anies Kelebihan Bayar Robot Damkar, Kinerja BW Cs di KPK DKI Dipertanyakan
Berita Terkait
-
Kronologi Kebakaran Gedung Kopegmar Jakarta Utara, 80 Damkar Dikerahkan
-
Satu Keluarga Tewas Terbakar Saat Api Melalap Sejumlah Rumah di Papanggo
-
Masjid di Selandia Baru Diduga Sengaja Dibakar, Apa Motifnya?
-
Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
-
Belum Ada yang Teridentifikasi, RS Polri Kumpulkan Sampel Jenazah Korban Kebakaran Pabrik di Bekasi
Terpopuler
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Andre Taulany Diduga Sindir Raffi Ahmad, Peran Ayu Ting Ting Jadi Omongan Netizen
- Beda Kekayaan Ahmad Dhani vs Mulan Jameela di LHKPN: Kebanting 10 Kali Lipat
- Kembali di-PHP Belanda, Pemain Keturunan Rp695 Miliar Pertimbangkan Bela Timnas Indonesia?
- Dear Shin Tae-yong! Kevin Diks Lebih Senang Dimainkan sebagai Pemain...
Pilihan
-
Kronologi BNI "Nyangkut" Rp374 Miliar karena Beri Utang ke Sritex
-
Misteri Gigi 4 Truk Pemicu Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang KM 92
-
Nyaris Tiada Harapan: Potensi Hilangnya Kehangatan dalam Interaksi Sosial Gen Z
-
3 Hari Jelang Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siap-siap Harga Tiket Pesawat Naik Ibu-Bapak!
-
Gelombang PHK Sritex Akan Terus Berlanjut Hingga 2025
Terkini
-
Pemkab Kediri Rutin Salurkan 60 Ribu Liter Air Bersih ke Desa Sepawon
-
Optimalkan Data Analytics, Transformasi Digital Bank Mandiri Borong Berbagai Penghargaan Internasional
-
Mas Dhito Bakal Perjuangkan Perda Sound Horeg
-
Namanya Dicatut untuk Aksi Penipuan, Mas Dhito Minta Masyarakat Lebih Waspada
-
Intip Dua Produsen Lele, Pemkab Kediri Dorong Penguatan Nilai Jual