SuaraJakarta.id - Tangcity Mall bantah langgar protokol kesehatan saat mal terisi penuh pengunjung. Hanya saja jumlah pengunjung Tangcity jelang lebaran meningkat.
Media Relations TangCity Mall, Intan Amelia membatah jika kepadatan pengujung melebihi kapasitas yang telah ditentukan. Menurutnya jumlah pengujung tersebut masih di bawa 50 persen.
"Kalau dibilang gak meningkat Bohong. Iya menigkat dari hari biasa kemarin, cuma masih under control. (Namun) angka pengunjung itu tidak terlalu padat. Dulu kita kalo lagi (Ramadhan) traffic bisa 80 persen. Ini kan sekarang kita diangkanya gak sampai 50 persen, masih aman, " ujar Intan saat dihubungi SuaraJakarta.id, Senin (3/5/2021).
Intan juga mengatakan jika sebenarnya di Tangcity Mall setiap harinya ada satgas covid yang berjaga. Mereka mengawasi jika adanya kerumunan di mal tersebut.
"Satgas Covid enggak pernah berhenti dari pertengahan tahun lalu selalu ada timnya setiap hari. (dia) biasa nya kalau ada yang berkerumun di giring untuk tidak berkerumun terus duduknya sesuai dengan makingnya," tuturnya.
Kendati demikian, Intan mengatakan untuk mencegah terjadunya kerumunan kembali. Pihaknya akan menambah jumlah petugas penjagaan di setiap lantainya.
"Jumlahnya bertambah kurang tahu, karena itu tim operasional. Tapi kalau enggak salah, di tiap lantai basanya kan di setiap lantai, ada 2 atau 3 orang. Ini bisa 2 kali lipatnya," katanya.
Sebelumnya diberitakan, perihal suasana lonjakan pengunjung itu pun viral di media sosial. Salah satunya diunggah oleh akun Instagram @abouttng. Dalam video tersebut, terlihat tampak Tangcity Mall alami lonjakan pengunjung. Meski menggunakan masker, terlihat mengabaikan jaga jarak.
Adanya lonjakan pengunjung yang abaikan jaga jarak itu pun dibenarkan oleh Kepala Satpol PP Kota Tangerang Agus Hendra. Agus baru mengetahui dari media sosial.
Baca Juga: Bikin Adem, 7 Potret Lee Dong Wook Pakai Baju Serba Putih Bak Lebaran
Kita juga dapat informasinya dari media sosial. Tapi yang jelas disetiap kegiatan perusahaan itu termasuk Tangcity Mall sudah memiliki satgas covid," katanya saat dikonfirmasi, Senin (3/5/2021).
Berita Terkait
-
Lebaran 2026 Jatuh pada Tanggal Berapa? Cek Jadwalnya Sesuai SKB 3 Menteri
-
Tanggal Cuti Bersama Lebaran 2026, Lengkap dengan Daftar Libur Nasional
-
Kapan Awal Puasa Ramadan dan Idul Fitri 2026? Simak Jadwalnya
-
Di Luar Ekspektasi, Pertumbuhan Ekonomi RI Pada Kuartal II 2025 Tembus 5,12 Persen
-
Ketupat Pecel dan Keragaman Rasa yang Menyatukan Keluarga di Hari Raya Lebaran
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Buruan! 10 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis, Langsung Cair ke Akun DANA Kamu
-
Mayor Teddy Turun Tangan! Program Makan Gratis Prabowo Kini Sasar Kelompok Kunci 3B
-
Bank Mandiri dan KAI Group Resmikan Implementasi QRIS Tap di Transportasi Publik: Makin Praktis!
-
Dasco Langsung Eksekusi: Layanan Jantung BPJS di Tangerang Tembus Usai Satu Panggilan Telepon
-
7 Tren Sneakers yang Nilainya Turun di Akhir 2025, Solusi untuk Kamu yang Ingin Jual