SuaraJakarta.id - Satpam RSUD Pasar Minggu positif COVID-19 setelah cegah Pasien COVID-19 RSUD Pasar Minggu kabur. Si pasien Covid-19 mengamuk.
Kini, satpam yang berupaya menahan amukan pria itu, jadi tertular virus corona.
Peristiwa tersebut awalnya diketahui lewat sebuah video yang viral di media sosial. Tampak seorang pria meronta-ronta di dalam ruangan rumah sakit.
Selang infus terpasang di lengan pria yang mengenakan baju hitam dengan corak biru itu. Pria itu tak mengenakan masker.
Baca Juga: Soal Jenazah Pasien COVID-19 Diangkut Pakai Truk, Wagub DKI: Semua Diantar Ambulans
Dua petugas medis, yang mengenakan alat pelindung diri (APD) lengkap, tampak berupaya menahan amukan pria itu. Ada juga dua satpam, yang hanya menggunakan masker, turut membantu menahan. Tapi, pria itu terus saja meronta-ronta seperti hendak kabur.
"Sana ambil borgol," kata salah seorang satpam memerintah rekannya.
Kapolsek Pasar Minggu, Kompol Bambang Handoko, mengatakan, peristiwa itu terjadi di RSUD Pasar Minggu pada Selasa (22/6/2021).
Hal itu diketahuinya setelah mendapat informasi dari Kepala Puskemas (Kapuskes) Kecamatan Pasar Minggu.
Bambang menerangkan, pasien itu mengamuk bukan karena hendak kabur dari rumah sakit, tapi karena ingin segera mendapatkan ruang perawatan.
Baca Juga: Innalillahi, Pasien COVID-19 Tak Bisa Dirawat hingga Meninggal karena RS Penuh
Padahal, ketika itu, ruang perawatan pasien Covid-19 sudah penuh.
Berita Terkait
-
Status Pandemi Dicabut, Perawatan Pasien Covid-19 Bakal Ditanggung BPJS
-
INFOGRAFIS Tutupnya Operasional RSDC Wisma Atlet Kemayoran
-
Yang Tertinggal, Bekas Pusat Isolasi Pasien Covid-19 Saat Pandemi
-
Kini Resmi Ditutup, Kilas Balik Sejarah Wisma Atlet Hingga Jadi RS Darurat Covid-19
-
Pasien COVID-19 Bertambah 222 Orang Hari Ini, Warga DIminta Tidak Lengah
Tag
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Gubernur Pramono Singgung Performa Inkonsisten Rizky Ridho di Persija: Di Timnas Mainnya Bagus
-
Halal Bihalal Berujung 'Sidang', Gubernur Pramono Tanya Biang Kerok Performa Persija Jeblok
-
Janji Tinggal Janji? Warga Kampung Bayam Gigit Jari, Kunci KSB dari Gubernur Pramono Cuma Simbolis!
-
Banten-Jakarta Berbagi Macet hingga Banjir, Andra Soni Cs Temui Pramono Anung di Balai Kota
-
Bank Mandiri Percepat Sinergi Bisnis dengan Kopra Supplier Financing: Arus Kas Makin Efisien