SuaraJakarta.id - Panji Komara dituduh ada main dengan artis asuhannya sendiri, Nathalie Holscher. Tudingan itu rupanya sudah sampai di layar ponsel Panji.
Panji unggah bidik layar komentar warganet yang menjodohkannya dengan istri komedian Sule itu. Akun tersebut sepertinya sengaja dibuat untuk membuat gaduh karena beralamat @cie_panji_nathalie_pacaran.
Semoga langgeng terus ya kak Nathalie sama @panjikomara. Semoga berjodoh dunia akhirat. Lama-lama bangkai kalau disembunyikan terus menerus pasti bakal kecium busuk juga deh," demikian komentar akun tersebut.
"Semoga doa dalam hati kak @nathalieholscher sama @panjikomara segera menikah. Semoga Allah kabulkan ya," tulisnya lagi.
Sementara Panjji dengan tegas menyebut isu yang ditiup akun tersebut adalah fitnah. Dia bahkan akan mencari pemilik akun yang telah menuduhnya macam-macam.
"Buat kalian penebar fitnah dan kebencian. Kalian ini meamng bodoh. Mau pake fake akun ganti-ganti juga lo bakal bisa gue cari sampe ke lobang semut," tulis Panji Komara.
Kabar Nathalie Holscher punya hubungan khusus dengan Panji Komara berawal dari unggahannya di Instagram.
Nathalie Holscher awalnya mengunggah video joget bersama seorang perempuan di rumah. Ibu tiri Rizky Febian ini kemudian menuliskan keterangan suami.
Alih-alih menyematkan akun sang suami, Sule, Nathalie Holscher malah men-tagging akun Panji Komara.
Baca Juga: Attila Syach Dipolisikan Terkait KDRT, Febby Rastanty Positif Corona
"Hahaha gesreknya kurang suamiku, @panjikomara @sorayarasyid12," tulis Nathalie Holscher di Instagram Story, Rabu (25/6/2021).
Video beserta caption tersebut membuat warganet menyerbu DM Nathalie Holscher. Beberapa sedih karena Sule tak dilibatkan hingga dugaan kedekatan antara manajer dan artisnya itu.
"Ajak TikTok-an lagi bund, akangnya (Sule). Tapi tagnya Panji bukan akang bund," tulis @ogahgabut43.
Ia menambahkan, "sedih, bunda juga suka like dan komentar IG Panji terus. Akangnya nggak."
Nathalie Holscher langsung membalas komentar tak sedap itu. Ia heran, mengapa bisa warganet berpikiran seperti itu.
"Kadang suka bingung ya. Padahal manajer sendiri, satu manajer juga sama suami. Suami juga ada terus di samping, memang harus diposting terus sama suami?" balas Nathalie Holscher.
Berita Terkait
-
Teddy Pardiyana Minta Legalitas Warisan Demi Sekolah Bintang, Sule Heran: Pakai Dokumen Ahli Waris?
-
Momen Percakapan Nathalie Holscher dengan Sosok Pria Saat Live Jadi Sorotan, Begini Faktanya
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Dituding Nathalie Holscher Lupakan Adzam, Sule: Dia Cuma Gimik
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
5 Keunggulan Sepatu Lari Mills untuk Latihan Nyaman dengan Standar Timnas
-
7 Merek Sepatu Lari yang Jarang Disorot tapi Nyaman Dipakai & Ramah Kantong
-
Cek Fakta: Tautan Pendaftaran Bantuan Insentif untuk Guru 2026, Ini Faktanya
-
WFH di Jakarta Diperpanjang, Ini 7 Tips Tetap Produktif Saat Hujan
-
Tips Dukung Tim Favorit di M7 MLBB dan Dapetin WDP Diamonds Bareng GoPay Games