SuaraJakarta.id - Daftar 100 titik penyekatan di Jakarta, Bekasi, Tangerang dan depok, Kamis (14/7/2021) hari ini. Penyekatan ini dilakukan Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya atau Polda Metro Jaya dalam rangka PPKM Darurat Jawa-Bali, terutama di sekitar Ibu Kota Jakarta.
Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo mengatakan, setidaknya ada 100 titik penyekatan yang akan diberlakukan hari ini.
"Ini adalah 100 titik penyekatan yang baru. Akan kita laksanakan Kamis besok, untuk hari ini kita sosialisasikan," ujar Sambodo kepada wartawan, Rabu (14/7/2021).
Daftar 100 titik penyekatan di Jadetabek:
Jakarta
- Pasar rebo, Cijantung (Jaktim)
- Traffic Light (TL) Fatmawati (Jaksel)
- Jalan pangeran Antasari (Jaksel)
- Uderpass Mampang (Jaksel)
- The green garden (Jakbar)
- Traffic Light (TL) Coca-cola Cempaka Putih (Jakpus)
- Underpass Basura (Jaktim)
- Jalan DI Panjaitan arah Casablanca (Jaktim)
- Flyover Pesing arah Timur (Jakbar)
- Flyover Ladogi (Jakpus)
- Jembatan Merah (Jakbar)
- Megaria (Jakpus)
- Jalan Casa Kemayoran (Jakpus)
- Jalan Benyamin Sueb Kemayoran (Jakpus)
- Jalan Apron (Jakpus)
- Hasyim Ashari (Jakpus)
- Medan Merdeka Timur, Gambir, (Jakpus)
- Jalan Veteran (Jaksel)
- Kawasan Joglo Raya (Jakbar)
Dalam Kota wilayah Sudirman - Thamrin
- Bundaran senayan
- FX Sudirman
- Semanggi
- Benhil
- Karet
- Setia Budi
- Dukuh bawah
- Jl Tanjung karang
- Betung
- Bundaran HI
- Tl Sarinah
- Tl kebon sirih
- Budi kemulian
- Museum
- RRI
- Qteva
- Tl harmoni
- Kedutaan Perancis
- Sumenep
- Tl HOS Cokroaminoto
- Dukuh bawah
- Setiabudi
- Jl Suryo
- SCBD
- Bapindo
- Menpan
- Bundaran Senayan
Tol Dalam Kota
- GT Cikarang pusat
- GT Cibatu
- GT Cikarang barat
- GT Tambun
- GT Bekasi timur
- GT Bekasi Barat
- Offramp Bukopin
- Offramp Tegal parang
- Offramp Polda
- Offramp MPR/DPR
- Offramp darmais
- Offramp farmasi
- Offramp semanggi
- Offramp Pancoran
- Offramp Desari
Penyekatan di perbatasan menuju Jakarta
- Pasar Jumat (Tangsel-Jaksel)
- Lenteng agung (Depok-Jaksel)
- Budi luhur (Tanggerang Jaksel)
- Kalideres (Tangkot-Jakbar)
- Panasonic (Depok-Jaktim)
- Kalimalang (Bekasi Kota- Jaktim)
- Sumber Arta (Bekasi Kota-Jaktim)
- Harapan indah (Bekasi Kota- Jaktim)
- Bintaro (Tangkot-Jaksel)
- Batu ceper (Tangkot-Jakbar)
Kabupaten Bekasi
Baca Juga: Menaker Ida Beberkan Sejumlah Opsi bagi Perusahaan selama PPKM Darurat
- Sasak jarang-tambun
- Kalimalang
- Kendung Waringin
- Jababeka
- Cikarang festival
- Simpang pencenongan
- Stadion wibawa Mukti
- Simpang jalan
- Simpang jalan movieland
- Simpang jalan sgc
- Jalan Yos Sudarso
- Terminal Kalijaya
- Distrik 1 Meikarta
Tanggerang Selatan:
- Legok
- Gading semprong
- Jl. Camar Bintaro sektor 3
- Pamulang jl raya Bogor
- Jl. Ir h Juanda
- Gading Boulevard
Depok
- Bawah flyover UI
- Jalan Komjen M Yasin
- Jalan Margonda raya
- Gerbang GDC
- Pertigaan apotik margonda
- Pertigaan Kartini
- Jalan Raya Bogor 8
- Jalan Raya Parung Ciputat
- Jalan Raya Bogor Cilangkap
Kota Tanggerang
- Jatiuwung
Berita Terkait
-
Terungkap! Begini Cara Amar Zoni Transaksi Narkoba di Dalam Rutan, Pakai Aplikasi Rahasia
-
Gelaran Local Media Summit 2025 Resmi Ditutup
-
3 Rekomendasi Lokasi Rumah di Jakarta Selatan Harga di Bawah Rp 1 Miliar
-
Soal Pemangkasan Dana Transfer, Pramono Pilih Cari 'Creative Financing' Ketimbang Protes ke Kemenkeu
-
Bikin Merinding! Pertunjukan "The Echoes of Batavia" Bawa Penonton Kembali ke Jakarta Abad ke-19
Terpopuler
- 7 Sunscreen Terbaik untuk Flek Hitam Usia 50 Tahun, Atasi Garis Penuaan
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Sosok Profesor Kampus Singapura yang Sebut Pendidikan Gibran Cuma Setara Kelas 1 SMA
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
Pilihan
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
-
Istri Thom Haye Keram Perut, Jadi Korban Perlakuan Kasar Aparat Keamanan Arab Saudi di Stadion
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Kemera Terbaik, Mudah Tapi Bisa Diandalkan
-
Kontroversi Penalti Kedua Timnas Indonesia, Analis Media Arab Saudi Soroti Wasit
-
6 Rekomendasi HP Murah Baterai Jumbo 6.000 mAh, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Bahlil Sebut Indonesia Rencana Berhenti Impor Solar Pada 2026, Diganti Dengan B50
-
Hyundai Resmi Jadi Sponsor Persija, Nilai Kontrak Bikin Penasaran!
-
Mantan Kadisbud DKI Jakarta Ditutut 12 Tahun Penjara Karena Dugaan Korupsi Rp 36 Miliar
-
Tabrak Lansia Hingga Meninggal, Pengemudi Katarak Divonis 2 Tahun: Lebih Berat dari Tuntutan Jaksa!
-
DANA Kaget Tabungan Dan 'Modal Perang Flash Sale': Siap-siap Borong di Tanggal Kembar