SuaraJakarta.id - Aksi nekat dilakukan seorang pria berinisial R. Pria berusia 28 tahun itu memilih akhiri hidup dengan gantung diri, Rabu (21/7/2021).
Tindakan nekat itu dilakukan R di Jalan Bukit Duri Barat, Tebet, Jakarta Selatan. Diduga ia depresi karena penyakit TBC.
Penyakit TBC itu telah diderita R sudah lama dan tak kunjung sembuh.
Kapolsek Tebet, Kompol Alexander Yurikho Hadi mengatakan, petugas kepolisian menerima laporan dari warga terkait adanya pria yang tewas gantung diri tersebut.
R merupakan seorang karyawan swasta yang beralamatkan di Kebon Sayur, Manggarai, Tebet, Jakarta Selatan.
"Pada hari Rabu tanggal 21 Juli 2021 Polsek Tebet telah mendapatkan Laporan dari warga masyarakat tentang adanya seorang yang telah di temukan dalam kondisi sudah tidak bernyawa dengan diduga telah gantung diri," katanya, Kamis (22/7/2021).
Alex menjelaskan, pada tubuh korban tidak ditemukan tanda luka. Ia juga memastikan pelaku bunuh diri karena mengalami depresi.
Dari Tempat Kejadian Perkara (TKP), petugas kepolisian menemukan seutas tali tambang warna hijau yang terikat di besi panjang abu-abu berukuran 2,5 meter.
"Pelaku bunuh diri mengalami depresi karena riwayat penyakit TBC yang menahun dan tidak kunjung sembuh," tuturnya.
Baca Juga: Terkepung Covid, Cerita Bertahan Hidup Penderita TBC di Kampung Padat Warakas
Jasad R kemudian dibawa ke RS Cipto Mangunkusumo, Jakarta Pusat, guna keperluan autopsi dan visum.
Berita Terkait
-
Kasus TBC di Jakarta Capai 49 Ribu, Wamenkes: Kematian Akibat TBC Lebih Tinggi dari Covid-19
-
Berantas TBC Lintas Sektor, Pemerintah Libatkan TNI-Polri Lewat Revisi Perpres
-
'Mereka Mengaku Polisi', Bagaimana Pekerja di Tebet Dikeroyok dan Diancam Tembak?
-
Video Aksi Koboi di Tebet, Pulang Kerja Dihadang dan Diancam Tembak
-
Menko PMK Pratikno Ajak Masyarakat Aktif Perangi TBC: Cegah Indonesia Jadi Peringkat Satu Dunia!
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Buruan! 10 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis, Langsung Cair ke Akun DANA Kamu
-
Mayor Teddy Turun Tangan! Program Makan Gratis Prabowo Kini Sasar Kelompok Kunci 3B
-
Bank Mandiri dan KAI Group Resmikan Implementasi QRIS Tap di Transportasi Publik: Makin Praktis!
-
Dasco Langsung Eksekusi: Layanan Jantung BPJS di Tangerang Tembus Usai Satu Panggilan Telepon
-
7 Tren Sneakers yang Nilainya Turun di Akhir 2025, Solusi untuk Kamu yang Ingin Jual