SuaraJakarta.id - Mabes TNI AD membagikan paket sembako untuk warga di Kecamatan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Kamis (29/7/2021). Setidaknya terdapat 643 kepala keluarga (KK) di 21 RT yang menerima paket sembako tersebut.
Pembagian sembako dipimpin langsung oleh Komandan Komando Distrik Militer 0504 / JS Kolonel Inf. TNI Jamaluddin yang menyerahkan langsung kepada warga. Adapun bentuk sembako yang diberikan ialah beberapa 9 bahan pokok yang sangat diperlukan di tengah pandemi Covid-19.
"Pembagian sembako ini disiapkan 650 paket yang isinya adalah 9 bahan pokok yang tentunya sangat dibutuhkan masyarakat di masa pandemi ini," kata Jamaluddin usai membagikan sembako.
Jamaluddin mengungkapkan bahwa paket sembako itu diserahkan kepada masyarakat yang kurang mampu. Masyarakat yang dimaksud sudah melewati pendataan sebelumnya oleh danramil, kapolsek serta kecamatan serta kelurahan setempat.
Baca Juga: J99 Corp Kembali Salurkan 5.000 Paket Sembako dan Alkes untuk Warga Malang Raya
Pembagian sembako dilakukan dengan cara mengantarkan dari rumah ke rumah warga. Menurut Jamaluddin, hal tersebut dilakukan supaya tidak menimbulkan kerumunan.
"Jadi kami tidak mengumpulkan massa tetapi kami memberikan sembako ini dari rumah ke rumah."
Berita Terkait
-
TNI AD Bakal Punya Lima Kodam Baru, Begini Penjelasannya
-
Intip Parcel Lebaran Prabowo buat Warga: Isi Sembako Premium, Ditaksir Sentuh Setengah Juta per Kantong
-
Harga Pangan Membumbung Tinggi, BUMN Ini Tebar Paket Sembako Murah
-
Mabes TNI AD Akui Ledakan di Gudang Amunisi Armed Memungkinkan Ada Peluru Nyasar ke Pemukiman Warga
-
Jelang Lebaran, Perusahaan BUMN Jual Paket Sembako Murah
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
-
Kabar Duka! Legenda Persebaya Putut Wijanarko Meninggal Dunia
Terkini
-
Jakarta Tak Sepi Lebaran Ini, Bang Doel Ungkap Hikmah Tak Terduga
-
Pramono Teken Pergub Syarat PPSU: Cukup Ijazah SD, Kontrak Kerja Tiap 3 Tahun
-
Baru Tempati Rumah Dinas, Pramono Curhat Jatuh dari Sepeda Sampai Pelipis Luka
-
Lebaran Pertama Pramono Sebagai Gubernur: Dari Istiqlal, Istana hingga Rumah Mega Tanpa Ganti Sepatu
-
Curhat Warga Langsung ke Gubernur Pramono Anung Saat Open House: KPDJ Belum Cair