SuaraJakarta.id - Mantan Gubernur DKI Jakarta Soerjadi Soedirdja meninggal dunia. Soerjadi Soedirdja meninggal dunia di RS Mayapada, Selasa (3/8/2021) pukul 10.36 WIB.
Soerjadi Soedirdja merupakan Jenderal TNI (HOR) kelahiran Jakarta, 11 Oktober 1939. Soerjadi Soedirdja meninggal dunia karena sakit.
Jenazah Soerjadi akan disemayamkan di rumah duka di Jalan MPR 2 no 8A, Cilandak Barat, Jakarta Selatan.
kabar duka itu disampaikan Mahfud MD, Menkopolhukam.
"Inna lillah wa inna ilaihi raji’un. Sahabat seperjuangan yang dikenal lurus dan tawadhu’, mantan Mendagri dan Gubernur DKI Jakarta Soerjadi Soedirdja telah wafat, menghadap keharibaan-Nya pada hari ini, Selasa tgl 3 Agustus 2021. Insyaallah dan semoga mendapat surga-Nya. Amiin," kata Mahfud dalam unggahan Twitter.
Daftar Gubernur DKI Jakarta
Daftar Gubernur DKI Jakarta mulai dari Soeworjo hingga Anies Baswedan. Di antara deretan Gubernur Jakarta itu ada nama Joko Widodo atau Jokowi dan Ahok alias Basuki Tjahja Purnama.
Jakarta adalah sebuah wilayah administratif setara provinsi dengan status istimewa sebagai ibu kota Indonesia. Kepala eksekutif Jakarta adalah Gubernur, alih-alih Walikota.
Gubernur Jakarta adalah seorang politikus terpilih yang memegang pemerintahan strategis Jakarta bersama dengan Wakil Gubernur dan 106 anggota dewan perwakilan rakyat daerah (DPRD).
Baca Juga: Anies Bersurat soal Masalah Data Penerima BST, Begini Reaksi Mensos Risma
Soewirjo tercatat sebagai penguasa pertama Jakarta, tetapi nama jabatan Gubernur DKI Jakarta pertama diberlakukan semasa Soemarno Sosroatmodjo sampai sekarang.
Sejak kemerdekaan hingga September 1977, Gubernur dipilih dan diperintah langsung oleh Presiden Indonesia. Setelah masa itu, Gubernur dipilih oleh DPRD DKI Jakarta.
Berikut daftar nama gubernur DKI Jakarta:
Soewirjo
Raden Suwiryo lahir di Wonogiri, Jawa Tengah, 17 Februari 1903 – meninggal di Jakarta, 27 Agustus 1967 pada umur 64 tahun. Dia seorang tokoh pergerakan Indonesia.
Ia juga pernah menjadi Wali kota Jakarta dan Ketua Umum PNI. Ia juga pernah menjadi Wakil Perdana Menteri pada Kabinet Sukiman-Suwiryo.
Berita Terkait
-
Soleh Solihun Mendadak Layangkan Kritik Terbuka ke Pramono Anung, Ada Apa?
-
Pohon Tumbang Lumpuhkan MRT, PSI Desak Pemprov DKI Identifikasi Pohon Lapuk: Tolong Lebih Gercep!
-
Pohon Tumbang Ganggu Layanan MRT, Gubernur Pramono: Sore Ini Kembali Normal
-
Gebrakan Pramono Anung Lantik 2.700 Pejabat Baru DKI Dalam 2 Pekan, Akhiri Kekosongan Birokrasi
-
PKS Minta Raperda Perubahan Wilayah Jakarta Ditunda: KTP hingga Sertifikat Diubah Semua, Bikin Kacau
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Buruan! 10 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis, Langsung Cair ke Akun DANA Kamu
-
Mayor Teddy Turun Tangan! Program Makan Gratis Prabowo Kini Sasar Kelompok Kunci 3B
-
Bank Mandiri dan KAI Group Resmikan Implementasi QRIS Tap di Transportasi Publik: Makin Praktis!
-
Dasco Langsung Eksekusi: Layanan Jantung BPJS di Tangerang Tembus Usai Satu Panggilan Telepon
-
7 Tren Sneakers yang Nilainya Turun di Akhir 2025, Solusi untuk Kamu yang Ingin Jual