SuaraJakarta.id - Disdik DKI Jakarta mencatat sebesar 73,79 persen anak usia 12-17 tahun di Jakarta telah menerima vaksinasi COVID-19.
Plt Wakil Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Slamet menjelaskan, dari total 795 ribu anak-anak usia 12-17 tahun di Jakarta, sebanyak 587 ribu yang sudah tervaksin.
"Total siswa yang masuk kategori usia 12-17 tahun itu ada 795.612. Yang sudah tervaksin ada 587.126 itu 73,79%. Yang belum tervaksin sisanya 26,21 persen," ujarnya dikutip dari Ayojakarta.com—jaringan Suara.com—Sabtu (7/8/2021).
Slamet menambahkan, sentra vaksinasi anak yang digelar oleh pihak Dinas Kesehatan dan Disdik DKI sudah tersebar di 273 lokasi pada 5 wilayah administrasi kota.
Baca Juga: Satu Kelurahan di Jakpus Wajibkan Vaksinasi Syarat Ambil Bansos, Anies: Tak Boleh Itu
Slamet memastikan kalau pihaknya akan terus menggencarkan vaksinasi COVID-19 untuk anak-anak di Jakarta.
Disdik DKI, lanjut Slamet, menargetkan vaksinasi anak usia 12-17 tahun di Jakarta selesai pada 17 Agustus mendatang.
"Vaksinasi ini terus berlangsung dan Insya Allah target kita pertengahan Agustus, 17 Agustus, ini akan kita harapkan akan tervaksin semua anak 12-17 tahun," tandas Slamet.
Berita Terkait
-
Ini Perbedaan Penyakit Hepatitis A, B, C, D, dan E
-
Pertama di Sulawesi, Vaksinasi DBD Massal untuk Siswa SD Demi Cegah Kematian Anak
-
Jemaah Haji Wajib Vaksinasi Meningitis dan PolioSebelum ke Tanah Suci, Kemenkes Ungkap Alasannya!
-
Dear Pawrents, Kapan Kucing Bisa Vaksin Setelah Melahirkan? Jangan sampai Anabul Sakit
-
Jam Sekolah di Jakarta Dipangkas Selama Ramadan, Siswa Masuk Tetap Pukul 06.30 WIB
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk, Ini Penjelasan EO
-
Nasib Muhammad Ferarri dan Asnawi Mangkualam Lawan MU Masih Abu-Abu, PSSI Angkat Bicara
-
BREAKING NEWS! PSIS Semarang Depak Gilbert Agius, Ini Penyebabnya
-
11 Rekomendasi HP 5G Murah Harga di Bawah Rp 4 Juta Terbaru dan Terbaik April 2025
-
Kafe Bertebaran, Angkringan Bertahan: Kisah Ketahanan Budaya di Jogja
Terkini
-
Polisi Kejar Pelaku Pembakar Bocah 4 Tahun di Kosambi Tangerang
-
Anti Cekak Akhir Bulan, Segera Klaim Saldo DANA Gratis Minggu 27 April 2025!
-
Laporan Dibegal, Pemuda di Tangerang Ternyata Tertembak Pistol Sendiri
-
Ngeri! JPO Tipar Cakung 'Menganga' Tidak Diurus, Warga: Bawaannya Pusing Lihat ke Bawah!
-
Detik-detik Pelaku Pembunuhan di Tangerang Terekam CCTV Saat Bawa Jenazah Korban