SuaraJakarta.id - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengunggah foto momen bertemu 'kembaran' di Instagram pribadinya, @aniesbaswedan, Sabtu (9/10/2021).
"Momen menyenangkan itu kalau bisa ketemu kembaran," tulis Anies mengawali narasi unggahannya dikutip SuaraJakarta.id—grup Suara.com—Sabtu (9/10).
"Kadang-kadang momen seperti itu terjadinya tidak disengaja saat berkeliling lapangan," kata Anies menambahkan.
Sosok kembaran Anies tersebut bukanlah memiliki kemiripan pada wajah sebagaimana umumnya. Melainkan kemiripan pada nama.
Baca Juga: Soal Perbedaan Data Kematian Covid-19 di DKI, Ini Penjelasan Anies dan Wagub Riza
Sosok tersebut adalah Wakil Kepala Polisi Sektor (Wakapolsek) Kebayoran Baru, Kompol Anies.
Pertemuan Anies dengan 'kembarannya' itu terjadi saat ia meninjau pelaksanaan vaksinasi pencari suaka di GOR Bulungan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (7/10/2021).
Dalam unggahan itu, Anies juga memasang meme populer Spiderman kembar guna menggambarkan pertemuan itu.
"Terima kasih, Pak Anies, Wakapolsek Kebayoran Baru, sudah ikut mengawal kegiatan vaksinasi utk Pencari Suaka di GOR Bulungan dua hari lalu," pungkas Anies.
Postingan Anies Baswedan ini mendapat puluhan ribu likes dan ribuan komentar dari warganet. Salah satunya akun @lumbungkeras_.
Baca Juga: Survei indEX Capres 2024: Ridwan Kamil Masuk Tiga Besar, Lewati Anies dan Sandiaga
"Pak Anies sedang berkeliling lapangan melihat pak Anies sedang mengawal kegiatan vaksinasi yang difasilitasi pak Anies," tulisnya.
"Masya Allah kirain kembaran beneran," @rumahyatim ikut mengomentari postingan Anies.
Berita Terkait
-
Makna Gaun Pernikahan Mutiara Baswedan Rancangan Didit Hediprasetyo, Prabowo Spill Tak Dibayar
-
Film Jumbo Dipuji Anies Baswedan, Benih Lahirnya Studio Ghibli Tanah Air
-
Intip Baju Pernikahan Anak Anies Baswedan, Dirancang Khusus oleh Didit Hediprasetyo Anak Prabowo
-
Bak Pinang Dibelah Dua: Gaya Komunikasi PM Singapura Disandingkan Anies Baswedan
-
Detik-detik Prabowo Ungkap Anies Baswedan Tak Bayar Baju Rancangan Didit Hediprasetyo
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Tarif Baru Sempat Bikin Kaget, Biaya Konsumsi Air PAM Jaya di Apartemen Bakal Dihitung Per Unit
-
Asal Jalan Ditutup, Dishub DKI Sebut JLNT Aman Dilintasi Pesepeda
-
Warganet Ngeluh Sepeda Hilang Saat Diparkir di Stasiun, MRT Janji Perbaiki Prosedur Keamanan
-
Pemprov DKI Pikir-pikir Polisikan Pelaku Pencuri Pelat Besi JPO Daan Mogot
-
Dua Hari Gelar Tenda, 15 Orang Demo di Depan Balai Kota Minta Dirut Bank DKI Dicopot