SuaraJakarta.id - Sebanyak 1.000 anggota Banser DKI Jakarta seluruh Sakorcab Jakarta disiagakan untuk mengamankan kantor PBNU di Jalan Kramat Raa, Jakarta Timur.
Pengamanan dilakukan jelang Muktamar NU ke-34. Pengamanan kantor PBNU dimulai sejak 29 November hingga pelaksanaan Muktamar pada 17 Desember 2021.
Komandan Banser DKI Jakarta, Abdul Mufid mengatakan, pengamanan kantor PBNU dilakukan selama 24 jam.
Mufid menyatakan, pengamanan itu untuk memberikan kenyamanan bagi panitia, Rais Aam dan kiai yang akan hadir pada Muktamar NU ke-34.
"Kami akan selalu siap siaga dalam rangka mengamankan para ulama dan Rais Aam, sebab menjaga marwah NU adalah tugas dan fungsi utama dari Banser," ujar Mufid, Senin (29/11/2021).
Mufid menegaskan, Banser berada di garda terdepan melaksanakan tugas menjaga "rumah besar" NU dari upaya kelompok yang berniat merusak NU.
Dia pun mengimbau kelompok tertentu menghentikan upaya memprovokasi yang berdampak buruk terhadap citra NU.
“Hentikan segala provokasi terutama bagi mereka yang ingin menjatuhkan martabat ulama dan kiai NU khususnya Rais Aam KH Miftachul Akhyar sebagai pemegang otoritas tertinggi NU,” tutur Mufid.
Mufid juga mengungkapkan jajaran Banser DKI telah konsolidasi dan penyegaran terhadap komandan seluruh Banser dari tingkat provinsi hingga kelurahan untuk siap siaga melaksanakan perintah Ketua Umum GP Ansor dan Rois Aam PBNU.
Baca Juga: Polemik Jadwal Muktamar NU ke-34, Gus Khayat Singgung soal Syahwat Politik
Berita Terkait
-
Tiga Kiai Sepuh Dukung Rais Aam Percepat Jadwal Muktamar NU
-
Tiga Kiai Sepuh Dukung Muktamar NU Dipercepat, Jaga Marwah Rais Aam
-
PWNU Jatim Edarkan Surat Keputusan Dukung Muktamar NU ke-34 17 Desember
-
Perintah Rais Aam PBNU Majukan Jadwal Muktamar ke-34 NU di Lampung Harus Dilaksanakan
-
Rais Aam PBNU Perintah Muktamar NU Dipercepat, Panitia Harus Siap
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Buruan! 10 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis, Langsung Cair ke Akun DANA Kamu
-
Mayor Teddy Turun Tangan! Program Makan Gratis Prabowo Kini Sasar Kelompok Kunci 3B
-
Bank Mandiri dan KAI Group Resmikan Implementasi QRIS Tap di Transportasi Publik: Makin Praktis!
-
Dasco Langsung Eksekusi: Layanan Jantung BPJS di Tangerang Tembus Usai Satu Panggilan Telepon
-
7 Tren Sneakers yang Nilainya Turun di Akhir 2025, Solusi untuk Kamu yang Ingin Jual