SuaraJakarta.id - Perayaan Imlek 2022 sebentar lagi, tepatnya 12 Februari. Karena masih suasana pandemi COVID-19, ucapan Imlek bisa dilakukan via online. Berikut 10 ucapan Imlek 2022 yang bisa kamu sebar.
1. “Ucapkan Selamat Tinggal untuk tahun yang telah berlalu. Mari menyambut tahun baru dengan penuh suka cita serta harapan baru. Semoga tahun ini penuh keberuntungan juga kemakmuran.
2. “Selamat Imlek 2022, semoga kamu dilimpahi kesehatan, keberuntungan dan kemakmuran yang abadi.”
3. “Semoga tahun ini keberuntungan selalu melingkupimu. Selamat Tahun Baru Imlek!”
4. "Semoga di tahun ini, hari-harimu selalu dipenuhi suka cita dan keberuntungan yang terus mengalir. Selamat Tahun Baru Imlek 2022.”
5. “Selamat Tahun Baru Imlek 2022. Semoga di tahun yang baru ini hidupmu penuh dengan kebahagiaan dan kemakmuran serta dijauhkan dari berbagai kejahatan.
6. “Semoga Tuhan selalu menjaga dan memberi keberkahan padamu. Selamat Tahun Baru Imlek, sahabatku.”
7. "Semoga segala hal baik selalu mengelilingi kehidupanmu dan semoga kamu dihindarkan dari hal-hal yang menyakitkan. Tetaplah bahagia dan sukses selalu ya.”
8. “Di tahun yang baru ini, saat matahari terbit di ufuk timur, semoga menjadi awal dari segala kebahagiaan, keberuntungan, kemakmuran, dan kepuasan. Selamat Imlek, teman!”
Baca Juga: Dua Pasien Covid-19 di Batam Sembuh, Trend Positif Melandai
9. “Selamat Tahun Baru Imlek. Semoga kamu dan keluarga senatiasa diberi kesejahteraan, kesehatan, kesuksesan, dan kebahagiaan.”
10. “Selamat Tahun Baru Imlek 2022. Semoga segala harapanmu di tahun yang baru ini lekas dikabulkan oleh Tuhan.”
Demikian 10 Ucapan Imlek Harapan Keberuntungan Kemakmuran.
(Ulil Azmi)
Berita Terkait
-
5 Shio Paling Beruntung di 4 Januari 2026, Makmur dan Panen Rezeki
-
Andre Taulany Buka-bukaan soal Harapan Baru di 2026: Kawin Lagi!
-
Harapan di Penghujung 2025: Kekecewaan Kolektif dan Ruang Refleksi Pribadi
-
6 Shio Paling Beruntung pada 29 Desember 2025, Rezeki Lancar hingga Karier Bersinar
-
Harapan di Ujung Tahun: Apa yang Masih Bisa Diselamatkan dari Indonesia?
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
7 Penyakit Honda Brio Bekas untuk Mobil Harian Anak Muda, Jangan Sampai Salah Pilih
-
Cek Fakta: Link Tautan Pendaftaran Internet Rakyat Gratis 3 Bulan 100 Mbps, Benarkah?
-
Cek Fakta: Klaim Wapres Gibran Promosikan Program Motor Murah, Ternyata Penipuan!
-
Tangisan Suami di RS Viral, Istri Diklaim Tak Ditangani Lebih dari Sejam Karena Terkendala BPJS
-
Tren Fashion Lebaran 2026: Gamis Rompi Lepas Bikin Tanah Abang Kembali Padat