SuaraJakarta.id - Aksi pembegalan kian marak terjadi. Kali ini korban pembegalan adalah anggota Polri di Jatisampurna, Bekasi.
"Betul," kata Kasatreskrim Polres Metro Bekasi Kota Kompol Alexander Yuriko membenarkan anggota polisi dibegal saat dikonfirmasi, Selasa (15/2/2022).
Alexander mengatakan, aksi pembegalan itu terjadi dini hari tadi sekitar pukul 02.15 WIB.
Saat itu, korban pulang kerja dan melintas di kawasan Jatisampurna, Bekasi.
Baca Juga: Bekasi Makin Rawan, Wanita Hamil 5 Bulan Jadi Korban Begal, Motor Raib hingga Korban Alami Luka-luka
Meski demikian, Alexander belum memberikan keterangan lebih lanjut terkait identitas dan satuan dari anggota polisi yang dibegal tersebut.
Dia juga belum merinci kronologi maupun kerugian yang diderita korban akibat kejadian tersebut karena proses penyelidikan yang masih berjalan.
Korban sendiri telah membuat laporan di Polsek Jatisampurna yang langsung ditindaklanjuti dengan melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).
"Personel Polsek Jatisampurna bergabung dengan Satreskrim Polres sedang cek dan olah TKP," ujar Alexander.
Dia berharap hasil olah TKP tersebut bisa memberikan petunjuk yang mengarah kepada pengungkapan kasus tersebut.
Baca Juga: Pelaku Begal yang Meneror Surabaya Tertangkap, Masih Tersisa Tiga Buronan
"Mohon doa semoga cepat terungkap," pungkasnya. [Antara]
Berita Terkait
-
Dikira Begal Gegara Bawa Parang, Pria Ini Ternyata Tawarkan Ikan Gurami
-
Beraksi Sambil Tenteng Pistol, Komplotan RK Diciduk Polisi Usai Begal Motor Ojol di Kebon Jeruk
-
Kisah Dedek Hendri: Dulu Kiper Andalan Timnas Indonesia, Kini Jatuh Miskin hingga Jadi Begal dan Ditangkap Polisi
-
7 Jenazah di Kali Bekasi, Polisi Sita Puluhan Motor dan Sajam dari Gerombolan Remaja
-
Polisi Ringkus Begal Pengemudi Taksol Di Tol Jatiasih, Sempat Minta Tebusan Rp 70 Juta
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Umroh Murah dengan Open Trip Wish Travelers
-
3 Pemain Persija Jakarta Dipanggil ke Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024
-
Polda Metro Jaya Bentuk 7 Satgas untuk Pastikan Pilkada 2024 Aman dan Damai
-
Di Periode Kedua, Mas Dhito Rencanakan Revitalisasi Pasar Pamenang Pare
-
Mas Dhito Minta Foto Pjs Bupati Heru Dipajang di Pendopo Panjalu Jayati