SuaraJakarta.id - Warga Sawah Besar, Jakarta Pusat, digegerkan dengan penemuan mayat wanita tanpa busana di sebuah rumah kontrakan pada Jumat (4/3/2022).
Kapolsek Sawah Besar Kompol Maulanan Mukarom mengatakan, gadis berinisial AW (20) ini ditemukan tewas di kamar kontrakannya.
Namun, petugas belum mengetahui penyebab kematian korban karena masih dilakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).
"Kita langsung mendatangi lokasi untuk olah TKP. Kita belum bisa menyampaikan motifnya karena sedang olah TKP nanti perkembangannya akan kita sampaikan," jelasnya, Jumat (4/3).
Sementara itu, salah seorang warga, Irma (29) mengatakan, sempat melihat jenazah sebelum polisi datang.
Ia mengatakan, korban ditemukan dalam kondisi tidak mengenakan pakaian.
Kemudian ada beberapa luka lebam di bagian pipi, tangan, dan telapak tangan korban.
"Korban saat itu telanjang, ada kaya biru-biru di pipi, tangan, dan telapak tangan," katanya.
Kontributor : Faqih Fathurrahman
Baca Juga: Top 5 SuaraJakarta.id: Petinju Indonesia Tito Hero Meninggal, Oknum Guru Mesum di Toilet
Berita Terkait
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
-
Panjatkan Doa Khusus Menghadap Kabah, Gus Miftah Berharap Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
-
Profil PT Mega Manunggal Property Tbk (MMLP): Emiten Resmi Dicaplok ASII
-
Meski Ada Menkeu Purbaya, Bank Dunia Prediksi Ekonomi RI Tetap Gelap
Terkini
-
DANA Kaget untuk Jaga-Jaga: Tambahan Tak Terduga untuk Ketenangan Finansial Anda
-
DANA Kaget Rp 219 Ribu, Agar Rabu Tidak Kelabu Dan Dompet Digital Penuh
-
DJ Panda Dipanggil Polisi! Erika Carlina Ungkap Ancaman Mengerikan di Grup WA
-
Bupati Kediri Pastikan Pekerjaan Pembangunan Pasar dan Stadion Tetap Berjalan
-
DANA Kaget Rp109 Ribu: Rebutan Saldo Gratis, Ini Trik Klaimnya 3 Link Aktif