SuaraJakarta.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan prediksi terkait cuaca Jakarta hari ini, Minggu (6/3/2022).
Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, cuaca Jakarta pada pagi hari di seluruh wilayah DKI cerah berawan.
Berbeda pada siang dan malam hari, di mana sebagian besar wilayah DKI diguyur hujan dengan intensitas ringan.
Langit Kota Jakarta kembali cerah berawan pada dini hari.
BMKG juga memberikan peringatan dini terkait cuaca Jakarta hari ini, Minggu (6/3/2022).
"Waspada potensi hujan disertai kilat/petir di Jaksel dan Jaktim pada siang dan sore hari," demikian peringatan dini dikutip dari laman resmi BMKG.
Terkait suhu udara Jakarta pada hari ini bervariasi antara 24 hingga 32 derajat Celcius. Tingkat kelembapan udara berkisar antara 75 hingga 95 persen.
Berikut prakiraan cuaca Jakarta hari ini selengkapnya yang dikutip SuaraJakarta.id—grup Suara.com—dari laman resmi BMKG:
Jakarta Barat
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Pusat
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Selatan
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Petir
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Timur
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Sedang
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Cerah Berawan
Jakarta Utara
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Cerah Berawan
Kepulauan Seribu
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
Terkini
-
5 Keunggulan Sepatu Lari Mills untuk Latihan Nyaman dengan Standar Timnas
-
7 Merek Sepatu Lari yang Jarang Disorot tapi Nyaman Dipakai & Ramah Kantong
-
Cek Fakta: Tautan Pendaftaran Bantuan Insentif untuk Guru 2026, Ini Faktanya
-
WFH di Jakarta Diperpanjang, Ini 7 Tips Tetap Produktif Saat Hujan
-
Tips Dukung Tim Favorit di M7 MLBB dan Dapetin WDP Diamonds Bareng GoPay Games