SuaraJakarta.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan prediksi terkait cuaca Jakarta hari ini, Rabu (27/4/2022).
Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, cuaca Jakarta di sebagian besar wilayah DKI cerah berawan pada pagi hari.
Hujan ringan diprediksi akan mengguyur sebagian wilayah DKI Jakarta pada siang dan malam hari.
Langit Kota Jakarta diprakirakan berawan pada dini hari.
Terkait suhu udara Jakarta pada hari ini bervariasi antara 24 hingga 33 derajat Celcius. Tingkat kelembapan udara berkisar antara 80 hingga 100 persen.
BMKG juga memberikan peringatan dini terkait cuaca Jakarta hari ini, Rabu (27/4/2022).
"Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di Jaksel, dan Jaktim pada siang dan sore hari," demikian peringatan dini dikutip dari laman resmi BMKG.
Berikut prakiraan cuaca Jakarta hari ini selengkapnya yang dikutip SuaraJakarta.id—grup Suara.com—dari laman resmi BMKG:
Jakarta Barat
Pagi: Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Berawan
Dini Hari: Berawan
Jakarta Pusat
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Berawan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Berawan
Jakarta Selatan
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Berawan
Dini Hari: Berawan
Baca Juga: Status Gunung Anak Krakatau Saat ini Level III, BMKG Minta Masyarakat Waspada Saat Malam Hari
Jakarta Timur
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Berawan
Dini Hari: Berawan
Jakarta Utara
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Berawan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Berawan
Kepulauan Seribu
Pagi: Hujan Ringan
Siang: Berawan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Berawan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Cak Fakta: Benarkah Menteri Bahlil Wajibkan Ojol Beli Motor Listrik di Tahun 2026?
-
7 Mobil Daihatsu Bekas untuk Pemula, Perawatannya Murah dan Tidak Ribet
-
8 Alasan Honda Civic Batman Bekas untuk Anak Mobil, Sedan Ganteng yang Tak Lekang Zaman
-
7 Pilihan Mobil Bekas yang Bisa Diandalkan untuk Perjalanan Sehari-hari Tanpa Was-was
-
Cek Fakta: Viral Menag RI Sebut Dua Juta Umat Muslim Murtad Tiap Tahun, Ini Faktanya!