Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Sabtu, 30 April 2022 | 07:05 WIB
Rodiyani dan keluarganya menanti bus untuk mudik ke Palembang, Sumatera Selatan, di pos lebaran Bitung, Curug, Tangerang, Jumat (29/4/2022). [SuaraJakarta.id/Wivy Hikmatullah]

Tetapi Yani tak memungkiri, meski sudah bisa mudik ke kampung halaman, dia dan keluarganya masih waspada terhadap ancaman Covid-19.

Dia hanya bisa berpasrah dan yakin akan tetap aman selagi menerapkan protokol kesehatan.

"Yakin aja sih, kalau yakin Insya Allah aman dari Covid-19 dan nyaman saat mudik," pungkasnya.

Kontributor : Wivy Hikmatullah

Baca Juga: Kejam! Ibu dan Anak Berusia 5 Tahun di Palembang Disekap dan Disiksa Hampir Empat Bulan

Load More