SuaraJakarta.id - Panitia Penyelenggaraan Haji Indonesia (PPIH) 1443H/2022M menyiapkan hotel isolasi untuk merawat Jemaah Calon Haji (JCH) Indonesia yang terpapar Covid-19 selama di Arab Saudi.
"Tahun ini pertama kali kami sediakan hotel isolasi. Hotel tersebut diperuntukkan bagi jemaah yang positif Covid-19 tapi tidak bergejala dengan kapasitas untuk 1000 jemaah atau 1 persen dari total jemaah haji tahun ini," ucap Kepala Bidang Sistem Informasi dan Komputerasi Haji Terpadu (SISKOHAT) PPIH Arab Saudi Hasan Affandi dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (11/6/2022).
"Hotel isolasi ini kita siapkan di Mekkah dan Madinah sebagai bagian dari mitigasi kita untuk mencegah penyebaran virus kepada jemaah lainnya,” sambungnya.
Selain hotel isolasi, Hasan mengatakan, tahun ini PPIH menyiapkan skema asuransi kesehatan bagi jemaah haji Indonesia terpapar Covid-19 yang bergejala.
Baca Juga: Berkat Amal Jariyah Eril, Atalia Diundang Naik Haji Gratis bersama Ridwan Kamil dan Zara
Hasan mengungkapkan, seiring dengan pelonggaran pemakaian masker di Arab Saudi, ia meminta jemaah haji Indonesia tetap menjaga protokol kesehatan.
"Sesuai pesan pak Menteri, jemaah diharapkan tetap menjaga protokol kesehatan. Bagaimanapun pandemi sepenuhnya belum berakhir, potensi terjangkit Covid masih ada meski sudah vaksin lengkap," ungkapnya.
Hingga saat ini jemaah calon haji Indonesia yang terkonfirmasi positif Covid-19 berjumlah 22 orang. JCH Indonesia tersebut ditunda keberangkatannya ke Tanah Suci hingga dinyatakan negatif dan diberangkatkan pada kloter selanjutnya.
Berita Terkait
-
Siapa Istri N'Golo Kante? Dirumorkan Nikahi Janda Djibril Cisse
-
Lebaran Lebih Cepat! Arab Saudi, UEA, dan Qatar Rayakan Idul Fitri Hari Ini
-
Berbeda dengan Indonesia, Arab Saudi Rayakan Idulfitri 1446 Hijriah Besok Minggu
-
Optimis ke Piala Dunia 2026, Ini Potensi Lawan Timnas Indonesia di Ronde Keempat
-
Wacana Pencabutan Moratorium PMI ke Arab Saudi: Jangan Hanya Demi Devisi, Tapi Abai Nasib Pekerja
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
-
Kronologi Pemerkosaan Jurnalis Juwita Sebelum Dibunuh, Terduga Pelaku Anggota TNI AL
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
Terkini
-
Pemprov DKI Ingatkan Pendatang Baru Tak Bisa Langsung Dapat Bansos, Harus Tinggal 10 Tahun Dulu
-
Jakarta Tak Sepi Lebaran Ini, Bang Doel Ungkap Hikmah Tak Terduga
-
Pramono Teken Pergub Syarat PPSU: Cukup Ijazah SD, Kontrak Kerja Tiap 3 Tahun
-
Baru Tempati Rumah Dinas, Pramono Curhat Jatuh dari Sepeda Sampai Pelipis Luka
-
Lebaran Pertama Pramono Sebagai Gubernur: Dari Istiqlal, Istana hingga Rumah Mega Tanpa Ganti Sepatu