SuaraJakarta.id - Tawuran antar kelompok terjadi di kawasan Manggarai, Tebet, Jakarta Selatan pada Rabu (14/9/2022) sekitar pukul 01.50 WIB. Kedua kelompok terlibat saling lempar dari sisi ruas jalan.
Berdasarkan video yang diunggah akun Instagram @merekamjakarta peristiwa tawuran itu terjadi di ruas jalan underpas Manggarai.
"Tawuran warga pecah di underpass Manggarai," tulis @merekamjakarta seperti dikutip Suara.com pada Rabu (14/9/2022).
Kedua kelompok terlihat saling lempat menggunakan batu. Jalur underpass dipenuhi kabut asap. Tak hanya itu suara ledakan juga terdengar dari kembang api yang dinyalakan.
Akibatnya saat peristiwa itu terjadi ruas jalan sempat tidak dapat dilewati. Tampak sejumlah penggendara memilih untuk berhenti.
Tawuran akhirnya dibubarkan aparat kepolisian menggunakan gas air mata.
"Aparat kepolisian sudah membubarkan aksi tawuran dengan menembakkan gas air mata," tulis @merekamjakarta.
Sementara itu sejumlah warga yang ditemui Suara.com di lokasi membenarkan kejadian itu. Namun mereka tidak mengetahui kedua kelompok yang terlibat tawuran.
Kapolsek Tebet, Kompol Chintya Intania dan Kanit Reskrim Polsek Tebet, AKP Gatot Sumda sudah dihubungi Suara.com untuk mengkonfirmasi kejadian tersebut. Namun, hingga berita ini ditulis keduanya belum memberikan jawaban.
Baca Juga: Viral, Pelajar di Bogor Tawuran Bawa Celurit Hingga Adu Bacok
Berita Terkait
-
Viral, Pelajar di Bogor Tawuran Bawa Celurit Hingga Adu Bacok
-
Bawa Celurit Hingga Pedang Diduga Akan Tawuran, Ratusan Anggota Geng Motor di Lampung Dibekuk
-
Ratusan Senjata Tajam Untuk Tawuran dan Kejahatan Jalanan Dimusnahkan di Polrestabes Makassar
-
Ratusan Pelajar di Bandar Lampung Terindikasi Anggota Geng Motor Ditangkap saat Hendak Tawuran
-
Hendak Tawuran, Pelajar di Kota Kendari Bawa Celurit Ditangkap
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Buruan! 10 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis, Langsung Cair ke Akun DANA Kamu
-
Mayor Teddy Turun Tangan! Program Makan Gratis Prabowo Kini Sasar Kelompok Kunci 3B
-
Bank Mandiri dan KAI Group Resmikan Implementasi QRIS Tap di Transportasi Publik: Makin Praktis!
-
Dasco Langsung Eksekusi: Layanan Jantung BPJS di Tangerang Tembus Usai Satu Panggilan Telepon
-
7 Tren Sneakers yang Nilainya Turun di Akhir 2025, Solusi untuk Kamu yang Ingin Jual