SuaraJakarta.id - Polisi meringkus pelaku ekshibisionis berinisial R (41). Tersangka ditangkap lantaran terekam kamera amatir pamer alat vital di depan anak-anak bocah di wilayah Kebantenan VII Semper Timur, Jakarta Utara pada Rabu (28/9/2022).
Aksi tersebut viral usai diunggah akun Instagram @lensa_berita_jakarta. Dalam video terlihat seorang pria yang mengenakan kaos hitam sedang berjalan sembari memegang kemaluannya.
"Seorang ekshibisionis melakukan onani di depan anak-anak kecil di Jakut. Pelaku berhasil diamankan di Polsek Cilincing," tulis akun tersebut dikutip Suara.com pada Kamis (29/9/2022).
Sementara, Kanit Reskrim Polsek Cilincing, Iptu Alex Chandra mengatakan, R merupakan warga sekitar. Rumah kontrakannya dengan lokasi hanya berjarak beberapa meter.
"Dia orang ngontrak. Sudah setahun ngontrak di situ," kata Alex saat dikonfirmasi Suara.com, Kamis (29/9).
Alex menuturkan, R diringkus warga akibat aksi ekhibisionis tersebut. Setelah itu barulah petugas menjemput R dan menggelandangnya ke Polsek Cilincing.
"Jadi setelah kejadian itu langsung diamankan warga sekitar yang melihat kejadian tersebut. Barulah tim setelah mendapat laporan menuju ke lokasi," jelas Alex.
Hingga kini petugas masih memeriksa R secara intensif. Belum diketahui motif R pamer alat vital ke bocah.
Baca Juga: Viral Pria Bersarung Pamer Alat Vital dan Masturbasi Depan Siswi SMP di Jaksel, Polisi Cari Pelaku
Berita Terkait
-
Viral Wali Kota Gorontalo Ngamuk Proyek Kampung Nelayan Disetop Ormas GRIB, Nyaris Adu Jotos!
-
Dilaporkan ke Polisi, Ferry Irwandi Tanggapi Santai: Main Game dan Tertawa
-
Viral! Ijab Kabul Anti Tegang, Pengantin Ini Malah Tepuk Sakinah Bareng Penghulu
-
Momen Makan Sehat Penuh Gizi di Tanah Papua Tuai Pujian, Sentil Polemik MBG
-
Dituduh Cabul Hingga Diusir Warga, Benarkah Eks Dosen UIN Malang Ini Korban Fitnah Tetangga Sendiri?
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Roy Suryo Ikut 'Diseret' ke Skandal Pemalsuan Dokumen Pemain Naturalisasi Malaysia
-
Harga Emas Hari Ini: Antam Naik Lagi Jadi Rp 2.338.000, UBS di Pegadaian Cetak Rekor!
-
Puluhan Siswa SD di Agam Diduga Keracunan MBG, Sekda: Dapurnya Sama!
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
Terkini
-
Bersihkan 5 Titik Sungai Ciliwung, Pemuda Pancasila Ubah Sampah Jadi Paving Block
-
Sinergi Indonesia - Jepang: Beasiswa S2 hingga Riset Bersama untuk Pembangunan Transmigrasi
-
Sejoli Pembuang Bayi di Kemanggisan Tertangkap! Ternyata...
-
5 Kesalahan Skincare Wanita Dewasa yang Bikin Wajah Jadi Terlihat Lebih Tua
-
Waspada! 15 Aplikasi Ini Diam-diam Kuras Rekening, Jutaan HP Android Jadi Korban