SuaraJakarta.id - Dua orang bertato tertangkap dan dihakimi warga saat kepergok menjambret ponsel di kawasan Pondok Pinang, Jakarta Selatan, pada Senin (5/12/2022).
Kejadian itu kemudian viral usai diunggah di media sosial, dan salah satu akun yang mengunggahnya adalah @merekamjakarta.
Dalam video berdurasi singkat itu, terlihat kedua jambret yang berjongkok di dekat tembok, dan darah juga terlihat mengalir dari bibir salah satu pelaku.
“Pelaku menjambret handphone milik seorang ibu di Jalan Ciputat Raya. Pelaku sempat membuang barang bukti hasil curiannya,” tulis akun tersebut, seperti dikutip pada Kamis (8/12/2022).
Uniknya, dalam peristiwa ini, pelaku penjambretan juga mendapat “ceramah” dari seorang anak punk.
Ketika hampir semua warga geram dam terlihat ingin memukuli kedua jambret itu, seorang warga mencoba melerai agar warga tidak main hakin sendiri.
Kemudian, di saat itulah, satu orang “lady punk” menceramahi jambret itu tersebut karena aksi keduanya dianggap bisa merusak citra tentang masyarakat yang memiliki tato.
“Bikin malu anak punk aja lo! Tatoan nanti disangka anak punk. Gak usah tutup muka. Gila lo ya pada, ya. Belaga gila lo,” ucap lady punk yang menggunakan kaos Setara itu.
Lady punk tersebut juga meminta para penjambret untuk bertanggung jawab atas apa yang telah mereka perbuat.
“Tanggung jawab lo, ya. Tanggung jawab,”
Saat ini, kedua jambret itu telah dibawa ke Polsek Kebayoran Lama untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Berita Terkait
-
Terancam Hukuman Mati karena Korbannya Tewas, 2 Jambret di Gambir Masih Berkeliaran
-
Viral Incar HP Bocah Pemburu Telolet, Pelat Nomor Jambret Beraksi Naik NMAX Disorot: Pajak Mati Setahun
-
Berlagak Bayar Pakai QRIS, Begini Tampang Jambret Ponsel Wanita Pemilik Warung
-
HP Dirampas saat Pesan Ojol, Wartawati ANTARA jadi Korban Jambret di Jakarta Pusat
-
Dua Jambret Viral CFD Sudirman-Thamrin Jual Ponsel Hasil Rampasan Lewat Sosmed, Buat Pesta Miras!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Mas Dhito Minta Foto Pjs Bupati Heru Dipajang di Pendopo Panjalu Jayati
-
Mas Dhito Minta Tim Relawan Paslon 02 Segera Lakukan Pembersihan APK
-
Pasca Serah Terima Jabatan dari Pjs Bupati, Mas Dhito Aktif Kembali Menjabat Bupati Kediri
-
Wanita 45 Tahun Aniaya Ibu Kandung di Palmerah, Diduga Gangguan Jiwa
-
Apakah Samsung S23 FE Memiliki Zoom 100x? Ini Dia Penjelasan Lengkap dengan Keunggulan Kamera yang Dimilikinya