Kios di kawasan Terminal Pasar Senen, Jakarta Pusat terbakar pagi ini. (Ist/ dok. Damkar)
SuaraJakarta.id - Sebuah kios di kawasan Terminal Pasar Senen, Jakarta Pusat, terbakar pada Selasa (20/12/2022) pagi ini. Sebanyak 7 unit mobil pemadam kebakaran (Damkar) dikerahkan untuk memadamkan api.
Kasudin Gulkarmat Jakarta Pusat Asril Rizal mengungkapkan kebakaran terjadi pada pukul 07.10 WIB. Tipe bangunan yang terbakar yakni bangunan tipe rendah.
"Objek: kios, jenis bangunan: bangunan rendah," ujar Asril dalam keterangannya.
Asril menyebut ada 28 personel Damkar yang diterjunkan ke lokasi. Api baru dapat dilokalisir sekitar pukul 07.18 WIB.
Saat kini si jago merah sudah berhasil dijinakkan. Belum diketahui secara rinci penyebab dan total kerugian akibat kebakaran tersebut.
"Waktu selesai operasi: 07.50 WIB," jelas Asril.
Berita Terkait
-
Kronologi Tiga Warga Sumsel Tidak Terselamatkan Saat Rumah Terbakar, Tewas Terpanggang
-
Tragis, Tiga Warga Muara Enim Tewas Terpanggang Saat Rumah Terbakar
-
Warga Korban Kebakaran di Manggarai Mulai Bersih Bangunan dari Sisa-sisa Puing
-
Ruko 4 Lantai Di Sawah Besar Kebakaran, Puluhan Petugas Damkar Berjibaku Jinakkan Api
-
Mengetahui Kiosnya Terbakar, Pedagang Pasar Ciawi Tasikmalaya Pingsan, Penyebabnya Ini
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
7 Fakta Mengejutkan OTT Pegawai Pajak Jakut, Pajak Rp59 Miliar Diduga Diatur
-
8 Mobil Bekas di Bawah Rp150 Juta untuk Modifikasi, Biaya Murah dan Mudah Diubah
-
Cek Fakta: Klaim Purbaya Penyitaan Uang Korupsi Konglomerat, Ini Faktanya
-
Viral Air Sinkhole di Limapuluh Kota Dipercaya Jadi Obat, ESDM Bongkar Fakta Sebenarnya