SuaraJakarta.id - Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menetapkan awal puasa Ramadhan 1444 Hijriah/2023 Masehi jatuh pada Kamis (23/3) besok.
Hal ini setelah Tim Rukyatul Hilal di beberapa lokasi yang telah ditentukan, berhasil melihat hilal.
"Dengan ini PBNU menyampaikan bahwa awal Ramadhan 1444 H jatuh pada Kamis Pon, 23 Maret 2023 Masehi."
"Besok pagi sudah bisa berpuasa, malam ini Tarawih," kata Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf, Rabu (22/3).
Baca Juga: RESMI! Kemenag Umumkan 1 Ramadan 1444 Hijriah Jatuh Pada Kamis Ini
Keputusan itu dituangkan dalam Surat Ikhbar 1 Ramadhan 1444 Hijriah PBNU.
Surat itu ditandatangani Rais Aam PBNU KH Miftachul Akhyar, Katib Aam KH Ahmad Said Asrori, Ketum PBNU KH Yahya Cholil Staquf, dan Sekjen PBNU Saifullah Yusuf.
PBNU pun mengajak Nahdliyin dan umat Islam pada umumnya untuk menjadikan bulan Ramadhan sebagai momentum kerohanian untuk mensucikan diri.
Dengan meningkatkan ketaqwaan dan memperbanyak bacaan Al-Quran, dzikir, beribadah dengan penuh kekhusyukan dan berbagai aktivitas sosial yang bermanfaat.
Baca Juga: Hampir Seluruh Wilayah Dunia Mulai Ibadah Puasa Besok, Salat Tarawih Malam Ini
Berita Terkait
-
BREAKING NEWS! Arab Saudi Kehilangan Salem Al-Dawsari Lawan Timnas Indonesia
-
Makan Gaji Buta! Al Hilal Bakal PHK Neymar, Klub BRI Liga 1 Ada yang Minat?
-
Bisa Diterima Masyarakat Betawi, Said Aqil Siradj Dukung dan Doakan Pramono Jadi Gubernur Jakarta
-
Gus Ipul Yakin MLB Nahdlatul Ulama Tidak Bakal Berhasil: Kiai dan Ulama Tidak Suka Rebutan Jabatan
-
Viral Video Mesum Guru dan Siswi di Gorontalo, PBNU: Mencoreng Nama Baik Madrasah
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Umroh Murah dengan Open Trip Wish Travelers
-
3 Pemain Persija Jakarta Dipanggil ke Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024
-
Polda Metro Jaya Bentuk 7 Satgas untuk Pastikan Pilkada 2024 Aman dan Damai
-
Di Periode Kedua, Mas Dhito Rencanakan Revitalisasi Pasar Pamenang Pare
-
Mas Dhito Minta Foto Pjs Bupati Heru Dipajang di Pendopo Panjalu Jayati