SuaraJakarta.id - Satuan Tugas Pengendalian Pencemaran Udara atau Satgas PPU DKI Jakarta menyebut tingkat partisipasi para pengelola gedung untuk mengurangi polusi udara terus bertambah. Tercatat hingga saat ini ada 121 gedung yang dipasangi alat penyemprot kabut atau water mist.
Juru bicara Satgas Pengendalian Pencemaran Udara Pemprov DKI Jakarta, Ani Ruspitawati, mengatakan tiap gedung yang tercatat beberapa di antaranya memasang lebih dari satu alat.
"Sudah terpasang 135 water mist di 121 gedung. Baik gedung pemerintah, maupun gedung swasta," ujar Ani kepada wartawan, Jumat (6/10/2023).
Gedung-gedung yang memasang alat itu tersebar di Jakarta Selatan, Jakarta Barat, dan Jakarta Pusat. Ia meyakini ke depannya pengelola yang memasang alat itu akan bertambah lagi.
Baca Juga: Dampak Polusi Udara di Jabodetabek, Kasus Penyakit Pernapasan Meningkat Sampai 34 Persen
Diharapkan pengelola gedung yang sudah memasang alat water mist mengoperasikannya secara serentak, yakni pada pagi hari dimulia pada pukul 09.00-11.00 WIB dan sore hari dilakukan pada 17.00-19.00 WIB.
"Saat ini terus mengimbau agar semua gedung-gedung tinggi di atas 8 lantai yang ada di Jakarta, mulai melakukan pemasangan water mist," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Ikuti Perintah Erick Thohir, TASPEN Mulai Tanam Pohon di Kantor-kantor Kurangi Polusi Udara
-
Ini 131 Lokasi Parkir yang Tarifnya Naik di DKI Jakarta
-
Polusi Udara Masih Merajalela, Dokter Berikan Tips Pertolongan Pertama Saat Anak Kena ISPA
-
Gegara Polusi Udara Jakarta, Megawati Ngaku Alami Batuk Pilek dan Alergi Debu
-
Dampak Polusi Udara di Jabodetabek, Kasus Penyakit Pernapasan Meningkat Sampai 34 Persen
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
-
Cinta Tak Berbalas! Ciro Alves Ingin Bertahan, Tapi Persib Diam
Terkini
-
Cuan Bareng! Akhir Pekan Ini Klaim Saldo DANA Kaget hingga Rp749 Ribu Buat Nongkrong Tambah Seru
-
Sekarang Juga, Ada Saldo DANA Kaget Gratis Masuk ke Akun e-Walletmu
-
Bank Mandiri Raih Prestasi Global: The Best Trade Finance Bank in Indonesia dari The Asian Banker
-
Ada 23 Titik Pencemaran Lingkungan di Sungai Cirarab Tangerang, Menteri LH Tindak 5 Perusahaan
-
Rahasia DANA Kaget Terbongkar, Begini Cara Raih Ratusan Ribu Rupiah Tiap Bulan