SuaraJakarta.id - Beredar di media sosial soal membludaknya penumpang di stasiun Kereta Rel Listrik (KRL) Sudirman, Jakarta Pusat. Penumpang penuh memadati stasiun Sudirman ketika ingin menaiki kereta pada Rabu (11/10/2023) kemarin.
Berdasarkan video yang diunggah akun instagram @love_jkt, terlihat penumpang berdesakkan sebelum naik kereta. Bahkan, tak ada lagi ruang kosong untuk bisa menampung penumpang lain yang baru datang.
"Situasi keos di mana membludak dan menumpuknya penumpang di stasiun Sudirman, Rabu (11/10)," demikian bunyi keterangan video yang dikutip Suara.com pada Kamis (12/10/2023).
Terlihat sejumlah orang yang turun menggunakan eskalator diteriaki oleh penumpang lain yang berada di bawahnya. Mereka menyebut sudah tak ada lagi tempat untuk penumpang yang menaiki eskalator.
Baca Juga: PELNI Ubah Tampilan dan Fasilitas Kapal Penumpang, Ada Bioskop
"Nggak bisa, penuh, penuh," ujar salah seorang penumpang dalam video.
Karena tak ada tempat, beberapa orang yang sudah hampir sampai terpaksa menaiki eskalator dengan lawan arah agar menghindari penumpukan di tempat itu. Tak lama, petugas menghentikan laju tangga otomatis itu demi menghentikan kepanikan.
"Mana sih petugasnya? Stop pak, tahan penuh," kata penumpang lainnya.
Berita Terkait
-
Cetak Rekor! Penumpang LRT Jabodebek di Oktober Capai 2,2 Juta Orang
-
Trigana Air Tujuan Wamena Alami Insiden, Penumpang Buka Jendela Darurat karena Panik
-
Manfaatkan Wi-Fi di Atas Pesawat, Pria ini Bongkar Pencurian Kripto Ratusan Juta Dolar
-
Begini Penjelasan Kebijakan Baru Garuda Indonesia Pilih Kursi Kena Biaya
-
Mobil Bekas Andalan Keluarga: Muat 7 Penumpang, Irit, dan Harga Terjangkau!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Kesal Diomeli Bini karena Keluar Malam dan Minum-minum, Suami di Pasar Minggu Tega Aniaya Istri Pakai Gunting
-
Perkuat Perda-Perkada, Pemkab Kediri Tingkatkan Kompetensi ASN Melalui Diklat Legal Drafting
-
Klarifikasi Pemberitaan PT Asuransi Allianz Life Soal CWIG yang Buka Bantuan Hukum
-
Kacau! Prajurit TNI Lagi Santai Ngopi di Kebayoran Baru Dianiaya Gerombolan Diduga Ormas, Satu Orang Ditangkap
-
Calon Gubernur DKI Pramono Anung Lahir dan Besar di Kediri, Begini Kesehariannya Saat Sekolah