SuaraJakarta.id - Seorang wanita bernama Sri Herlina Bilahoa (58) ditemukan tewas di dalam kamar kontrakannya, Kramat, Senen, Jakarta Pusar, Selasa (24/10/2023).
Ketua RT setempat, Euis mengatakan korban ditemukan tewas usai warga sekitar mencium bau busuk dari dalam kontrakan korban.
“Awalnya tuh yang penjaga kos telepon saya, lapor, dia mencurigai karena ada bau-bau,” kata Euis, saat dikonfirmasi awak media, Selasa.
Kecurigaan Euis makin menjadi setelah bau tersebut menyengat di depan kamar kontrakan Sri.
Baca Juga: Pemilik Terlilit Utang, Plaza Atrium Senen dan Mal Neo Soho Korban Jahatnya Covid-19
Ia menuturkan sebelum ditemukannya mayat Sri, ada teman korban yang berkunjung.
Namun, saat itu teman korban yang berkunjung tidak dibukakan pintu. Kemudian saat ditelepon, korban tidak mengangkat.
“Orangnya enggak pernah kelihatan, nah temannya itu sempat datang ke kosan sama temannya katanya, enggak diangkat teleponnya. Terus ngendus bau dia curiga di situ,” kata Euis.
Korban diketahui meninggal di dalam kamar kontrakan usai penjaga kos mengintip dari lubang ventilasi yang berada di atas pintu. Namun, penjaga kos tidak berani untuk masuk ke dalam.
“Katanya dia gak berani buka pintu kamar, cuma lihat dari lubang angin udah ada mayat di dalam,” ungkapnya.
Baca Juga: Plaza Atrium Senen Resmi Dijual Karena Pemilik Bangkrut, Siapa Minat?
Euis mengaku tidak begitu mengenal sosok korban. Meskipun telah lama tinggal di sana, lanjut Euis, korban yang merupakan seorang dosen di perguruan tinggi swasta ini jarang ke luar rumah.
Berita Terkait
-
Arus Balik Lebaran 2025, 18 Ribu Pemudik Tiba di Stasiun Pasar Senen
-
Dua Kelompok Remaja di Senen Tawuran Petasan Usai Salat Ied
-
Meluber di Stasiun Pasar Senen di Hari Puncak Arus Mudik, Okupansi Pemudik Tembus 107 Persen
-
Pantau Kelancaran Mudik Lebaran, AHY Kunjungi Stasiun Pasar Senen
-
Momen Setahun Sekali, Mudik Lebaran jadi Ladang Cuan Porter Stasiun
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya