SuaraJakarta.id - Di tengah laju kehidupan perkuliahan yang dinamis, mobilitas menjadi kunci.
Bagi mahasiswa, memiliki kendaraan pribadi dapat memberikan kebebasan dan fleksibilitas yang sangat dibutuhkan.
Namun, membeli mobil baru seringkali tidak realistis mengingat budget yang terbatas.
Memilih mobil bekas yang trendy di tahun 2025 adalah langkah cerdas bagi mahasiswa yang ingin tetap mobile, berhemat, dan tentu saja, tampil keren.
Berikut ini adalah lima rekomendasi mobil yang cocok untuk anak kuliahan.
Yuk intip spesifikasinya melansir dari berbagai sumber laman resmi :
1. Toyota Raize GR Sport
Toyota Raize GR Sport adalah mobil SUV kecil ini mempunyai desain yang sporty dan modern.
Dengan desain yang kompak, mempermudah untuk parkir atau manuver di area-area sempit.
Baca Juga: Rekomendasi 5 Lipstik Nude 2025 untuk Base Ombre Dan Tampilan Lembut
Tidak hanya itu, salah satu daya tarik dari mobil ini merupakan fitur keselamatan yang mempunyai Pre-Collision System (PCS), Lane Departure Alert (LDA) dan Adaptive Cruise Control (ACC), sehingga mudah untuk mahasiswa yang baru pertama kali mengemudi.
2. Suzuki Ignis
Salah satu mobil yang apabila terjadi hujan dan munculnya genangan air akan tetap aman. Ini adalah mobil Suzuki Ignis mempunyai ground clearance yang tinggi sehingga mempermudahnya untuk jalan di berbagai kondisi jalan.
Desain mobil ini terinspirasi dari desain crossover yang modern dan sporty.
Tidak hanya itu, bahan bakar yang digunakan oleh mobil ini juga dikenal hemat, sangat cocok untuk anak kuliahan dengan budget operasional yang terbatas.
3. Honda Brio Satya
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Cek Fakta: Viral Wali Kota Madiun Maidi Serahkan Rp800 Juta ke Jokowi, Ini Faktanya
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Cek Fakta: Benarkah Presiden Prabowo Jual Laut dan Hutan Aceh-Sumatra ke Inggris?
-
Cek Fakta: Pesawat Raksasa Milik Rusia Datang ke Aceh Membawa Bantuan, Ini Faktanya
-
Cek Fakta: Benarkah Megawati dan Puan Beri Peringatan ke Purbaya Jika Tidak Sejalan dengan DPR?