Terlilit Utang Judi Online, Kepala Toko Dalangi Perampokan Minimarket di Kramat Jati

Para pegawai minimarket tidak menaruh curiga kepada SM yang mendalangi perampokan tersebut.

Rizki Nurmansyah
Kamis, 23 Februari 2023 | 17:25 WIB
Terlilit Utang Judi Online, Kepala Toko Dalangi Perampokan Minimarket di Kramat Jati
Polisi menangkap tiga pelaku perampokan minimarket yang diotaki kepala toko minimarket tersebut, Kamis (23/2/2023). [ANTARA]

Selain menangkap tiga tersangka, polisi juga menyita motor dan dua bilah senjata tajam dari tangan para pelaku.

Atas perbuatannya ketiga tersangka yang kini sudah ditahan dan dikenakan Pasal 365 KUHP tentang Pencurian Disertai Kekerasan dengan ancaman hukuman 12 tahun penjara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini