SuaraJakarta.id - Hayati, ibu 1 anak yang dibunuh pacarnya sendiri di Pondok Aren, Tangerang Selatan ternyata bukan berstatus janda. Hayati diklaim sang tante, Ruswati, masih punya suami sah.
Hayati tewas dengan dibungkus dalam karung. Mayatnya ditekuk dan masukkan ke karung dan simpan di sebuah kontrakan di Kampung Kebantenan.
Ruswati juga mengklaim jika NM berstatus sebagai mantan pacar. Hubungan mereka tidak direstui keluarga karena keduanya masih punya suami dan istri.
Hayati pun sering didatani NM ke rumah kontrakannya di Kelurahan Paninggilan RT 004 RW 13 nomor 27.
Baca Juga: 4 Fakta Pembunuhan Sadis Janda Muda Hayati di Pondok Aren, Bikin Ngeri!
"Dia (pelaku), sering kesini, suka main. Terakhir lihat lebaran haji," ujar Ruswati kepada Suara.com, Kamis, (27/8/2020).
Ruswati mengakui keduanya memang menjalin hubungan sebagai sepasang kekasih.
Namun, demikian hubungan keduanya mendapat tentangan dari keluarga. Lantaran Hayati dan NM masing-masing telah memiliki pasangan sah.
"Sudah dinasehatin, sudah cinta tapi masih berhubungan. Dia (pelaku) kan sudah punya istri. Ponakan saya juga punya suami," ujarnya.
Hayati sempat berpindah rumah kontrakan ke Jalan Sukarela, Paninggilan, Ciledug untuk menghindari pelaku.
Baca Juga: Fakta Baru Mayat Dalam Karung di Tangsel, Sering Menginap Bersama 2 Pria
"Karena kan dia (pelaku) sering main ke kontrakan sedangkan H ini ada suami tinggal di sini juga. H ini memutuskan untuk tidak berhubungan lagi dengan pelaku," kata Ruswati.
Berita Terkait
-
Mayatnya Dimasukan ke Karung, Pengakuan 'Ngeri' Pembunuh Nenek-nenek di Tasikmalaya
-
5 Fakta Mengerikan Pembunuh Anak Dalam Karung: Benda Klenik dan Aksi Bejat Pelaku
-
Begini Gerak Gerik Kakek 61 Tahun Pembunuh Anak Dalam Karung di Bekasi
-
Terduga Pembunuh Anak Dalam Karung di Bekasi Simpan Foto Mengejutkan dan Alat Dukun
-
Kronologis Anak Tewas Dalam Karung di Bekasi, Kakek 61 Tahun Terduga Pelaku
Tag
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
-
Gawat! Mees Hilgers Terkapar di Lapangan, Ternyata Kena Penyakit Ini
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
Terkini
-
Omzet UMKM di Jakarta Justru Menurun Jelang Lebaran, Ini Penyebabnya
-
Termasuk Pedagang Taman, Rano Karno Targetkan 500 Ribu Lapangan Kerja Baru di Jakarta
-
Rano Karno Sebut 6 Taman di Jakarta Bakal Buka 24 Jam, Ini Daftarnya
-
Pertama Kali Nonton Tarian Air Mancur di Monas, Rano Karno: Biasanya Saya yang Nari
-
Tak Ada Operasi Yustisi, Pemprov DKI Prediksi Jumlah Pendatang Baru Menurun Dibandingkan Tahun Lalu