SuaraJakarta.id - Presiden Direktur PT Suzuki Indomobil Motor/PT Suzuki Indomobil Sales Seiji Itayama menjelaskan sebanyak 71 karyawan tersebut sedang menjalani isolasi mandiri.
Lalu beberapa di antaranya mendapatkan perawatan di rumah sakit. Itayama menjelskan penularan corona tidak bisa dihindari.
“Kami sangat concern dengan kesehatan karyawan. Meskipun kami sudah menerapkan protokol pencegahan penyebaran Covid-19 dengan ketat, penularan tidak bisa dihindari,” kata Itayama dalam keterangan resminya, Jumat (28/8/2020).
Sebanyak 71 karyawan Suzuki di PT Suzuki Indomobil Motor positif corona. Mereka bagian dari klaster perusahaan di Bekasi, Jawa Barat.
Baca Juga: Babak Belur Dihajar Corona, Polandia Tutup Lagi Penerbangan dari 46 Negara
PT Suzuki Indomobil Motor ini berkantor di Tambun.
Hal itu dibenarkan Juru Bicara Satuan Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Kabupaten Bekasi dr Alamsyah saat dihubungi, Jumat (28/8/2020).
“Iya (benar). Laporan dari manajemen ada 71 (karyawan positif Covid-19),” kata dia.
Satgas COVID-19 kini tengah melakukan penelusuran jejak penyebaran Covid-19 dari klaster ini.
“Sekarang ini kami juga masih dalami kontak eratnya. Masih proses tracing,” ujarnya.
Baca Juga: Habis LG, Kini 71 Karyawan Suzuki Bekasi Positif Corona
Berita Terkait
-
Rekomendasi 7 Mobil Bekas Tipe Sedan April 2025: Harga Lebih Murah dari XMAX, Mesinnya Bandel!
-
Lebih Murah dari Ninja ZX-25R, Airbag Lengkap: Pesona MPV Keluarga dari Suzuki Memang Menggoda
-
Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
-
Daftar Harga Mobil Suzuki Terbaru April 2025: Lengkap dengan Spesifikasinya
-
Lebaran 2025 Usai, Suzuki Perkenalkan SUV Barunya Seharga Honda Brio
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
-
Libatkan Tim Jibom, 205 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Paskah di Gereja Katedral