SuaraJakarta.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca di lima wilayah Jakarta pada, Minggu (30/8/2020), cerah berawan dan cerah.
Tidak ada tanda-tanda hujan ringan yang bakal terjadi di wilayah Ibu Kota Jakarta.
Dilansir dari laman resmi BMKG, kondisi cuaca berawan terjadi pada pagi hari di tiga wilayah, yakni Jakarta Pusat, Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu.
Sedangkan tiga wilayah lainnya, yaitu Jakarta Barat, Jakarta Timur, dan Jakarta Selatan, cerah pada pagi hingga siang hari.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, Sabtu 29 Agustus 2020
Sedangkan pada malam hari hanya wilayah Jakarta Barat yang cerah berawan.
Lima wilayah di DKI Jakarta lainnya pada malam hari cuacanya akan cerah.
Sementara pada dini hari, cuaca di seluruh wilayah DKI Jakarta cerah berawan.
Untuk suhu udara di Jakarta pada hari ini bervariasi antara 24 hingga 34 derajat Celcius.
Sementara tingkat kelembapan udara di Jakarta berkisar antara 55 hingga 90 persen.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jakarta Jumat 28 Agustus 2020: Cerah dari Pagi hingga Malam
- 1
- 2
Berita Terkait
-
9 Rekomendasi Sunscreen untuk Remaja dengan Harga Terjangkau
-
Lewat Ricu's Secreet, Ricky Cuaca Ajak Aliando Syarief Jalani Diet Sehat
-
Gujarat Siaga Merah: Gelombang Panas Ekstrem Mengancam Saurashtra dan Kutch!
-
Bencana Hidrometeorologi Mengintai Yogyakarta, Status Siaga Diperpanjang!
-
Waspadai, Kenaikan Suhu Global Bakal Buat Ekonomi Dunia Merosot
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- Hercules Minta Maaf ke Jenderal Sutiyoso, Tapi Tidak ke Gatot Nurmantyo: Saya Tak Takut Sama Anda!
- CEK FAKTA: Link Rekrutmen Koperasi Desa Merah Putih, Gaji Capai Rp8 Juta
- Bela Sutiyoso Dihina Bau Tanah, Gatot Nurmantyo Skakmat Hercules: Kamu Itu Preman Berkedok Ormas!
- 5 Motor Bekas Murah Harga Rp2 Jutaan: Semurah Sepeda Listrik, Mesin Bandel
Pilihan
-
Bertemu Wali Kota, Persis Solo Bahas Program Jangka Panjang hingga Training Center
-
Kabar Gembira Lur! Wali Kota Solo Bakal Boyong Proliga ke GOR Manahan
-
Worldcoin dan WorldID Resmi Diblokir di Indonesia, Diduga Langgar Aturan Hukum
-
5 Kosmetik Korea Paling Populer: Murah, Berkualitas Dijamin Halal
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik Mei 2025
Terkini
-
Hari Minggu, Buruan Klaim Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu Ini
-
Klaim Sekarang! Ini Tips Menikmati Saldo DANA Kaget Saat Akhir Pekan
-
Penyelundupan Ganja 143 Kilogram Jaringan Sumatra Terungkap, Dua Tersangka Ditangkap di Tangerang
-
Bank Mandiri Dorong Inklusi Keuangan Lewat Lonjakan Transaksi Digital
-
Jangan Panik Resesi! Program Ini Ungkap Strategi Bisnis Anti Krisis