SuaraJakarta.id - Pemerintah Kabupaten Bogor mengumumkan mempunyai kecamatan berstatus zona hijau COVID-19. Kecamatan ini bebas dari penularan virus corona.
Berdasarkan data Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Kabupaten Bogor hanya satu kecamatan yang masih berstatus zona hijau yakni Tanjung Sari.
"Kecamatan yang masih zona hijau Tanjung Sari, kecamatan lainnya beragam ada yang oranye dan merah," ujar Juru Bicara Satgas Covid-19 Kabupaten Bogor, Syarifah Sopiah, Rabu (23/9/2020).
Hingga Selasa (22/9/2020) malam terdapat 45 tambahan kasus pasien positif Covid-19.
Baca Juga: Bekasi Punya 3 Hotel Tampung 300 Orang Positif Corona di Kawasan Cikarang
Sebanyak 39 kasus merupakan hasil tracing puskesmas dan 6 kasus merupakan pemeriksaan di luar Kabupaten Bogor.
"Hampir semua kasus yang dirilis ditemukan dan hasil tracing di Kabupaten Bogor, hal ini menggambarkan transmisi kasus pada penduduk yang beraktifitas di wilayah Kabupaten Bogor masih terus terjadi," kata Syarifah.
Dalam tambahan 45 pasien positif terdapat 9 kluster keluarga dari 4 kecamatan yaitu Sukaraja (1 klaster), Dramaga (2 klaster), Bojong gede (5 klaster) dan Parung (1 klaster).
"Kasus terbanyak dari Kecamatan Bojong Gede 16 kasus. Terdapat 1 balita berusia 4 tahun dari kecamatan Sukaraja. 44 kasus sebagai OTG dan menjalani isolasi mandiri dengan pemantauan oleh puskesmas. 1 kasus lainnya di rawat di rumah sakit," katanya.
Baca Juga: Cerita Rahmat Ikut Kuburkan 42 Jenazah Pasien Corona di TPU Pondok Ranggon
Berita Terkait
-
Biografi Candra Kusuma, Anggota DPRD Bogor yang Viral Gara-gara Skandal Dibocorkan Anak
-
Seribu Lebih Surat Suara Pilbup Bogor Nyasar di Gudang Kabupaten Serang, Begini Kata KPU
-
Warga Klapanunggal Bongkar Aib Anggota DPRD Kabupaten Bogor, Candra Kusuma Soal Dugaan Perselingkuhan, Ini Buktinya!
-
5 Fakta Anggota DPRD Bogor Candra Kusuma yang Dituduh Selingkuh dan Telantarkan Anak
-
Viral, Anak Bongkar Aib Ayah Kandung yang Ternyata Anggota DPRD Bogor, Diduga Selingkuh Bertahun-tahun
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Kesal Diomeli Bini karena Keluar Malam dan Minum-minum, Suami di Pasar Minggu Tega Aniaya Istri Pakai Gunting
-
Perkuat Perda-Perkada, Pemkab Kediri Tingkatkan Kompetensi ASN Melalui Diklat Legal Drafting
-
Klarifikasi Pemberitaan PT Asuransi Allianz Life Soal CWIG yang Buka Bantuan Hukum
-
Kacau! Prajurit TNI Lagi Santai Ngopi di Kebayoran Baru Dianiaya Gerombolan Diduga Ormas, Satu Orang Ditangkap
-
Calon Gubernur DKI Pramono Anung Lahir dan Besar di Kediri, Begini Kesehariannya Saat Sekolah