SuaraJakarta.id - Punya motor sekelas Harley-Davidson pastilah menjadi impian banyak orang. Namun dengan banderol harga yang tak bisa dibilang murah, motor-motor ini kebanyakan cuma menjadi impian bagi kalangan pencinta motor.
Namun tunggu jangan putus asa dulu, rupanya ada motor-motor alternatif dengan harga terjangkau dengan desain "Harley-look".
Jika anda berminat untuk memiliki motor cruiser, 6 pilihan motor ini bisa menjadi opsi yang layak diperhitungkan. Apa saja motornya?
1. Benelli Motobi 200
Baca Juga: Review Yamaha All New Aerox 155 Connected: Bisa Diajak Eco Riding
Mengusung mesin 197 cc, Beneli Motobi 200 ini dibekali dapur pacu yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 9,5 kW dan torsi sebesar 13.5 Nm. Harganya? Tenang, motor ini bisa diboyong dengan uang sekitar Rp 30 jutaan. Menarik bukan?
2. Benelli Motobi 200 Evo
Mengusung mesin identik dengan Motobi 200, versi Evo ini hadir dengan konsep desain yang lebih "berotot" dan modern, beda dengan Motobi 200 yang desainnya khas cruiser klasik. Harganya pun tak jauh beda, yakni Rp 32,2 jutaan.
3. Benelli Patagonian Eagle
Mengusung mesin 249 cc, Patagonian mampu menghasilkan tenaga sebesar 13 kW dengan torsi 16,5 Nm. Motor yang punya dua silinder ini dibanderol dengan harga sekitar Rp 45 jutaan.
Baca Juga: Review Test Ride Yamaha All New Aerox 155 Connected, Suara Mesin Halus
4. Kawasaki Eliminator
Berita Terkait
-
Daftar Harga Motor Yamaha April 2025, Cek Xmax Makin Menarik!
-
Jangan Macam-macam! KPK Ancam Sanksi Ridwan Kamil jika Jual Motor Royal Enfield Sitaan yang Dipinjam
-
New Honda CB150 Verza, Jubah Baru yang Lebih Maskulin dan Bertenaga
-
Bukan Ducati Biasa, Desmo450 MX Siap Ubah Permainan Motorcross
-
Hari Baik untuk Beli Motor Yamaha Aerox Menurut Primbon Jawa: Begini Cara Hitungnya
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Tarif Baru Sempat Bikin Kaget, Biaya Konsumsi Air PAM Jaya di Apartemen Bakal Dihitung Per Unit
-
Asal Jalan Ditutup, Dishub DKI Sebut JLNT Aman Dilintasi Pesepeda
-
Warganet Ngeluh Sepeda Hilang Saat Diparkir di Stasiun, MRT Janji Perbaiki Prosedur Keamanan
-
Pemprov DKI Pikir-pikir Polisikan Pelaku Pencuri Pelat Besi JPO Daan Mogot
-
Dua Hari Gelar Tenda, 15 Orang Demo di Depan Balai Kota Minta Dirut Bank DKI Dicopot