SuaraJakarta.id - Penyelenggaraan Pilkada 2020 di Kota Depok, Jawa Barat diwarnai dengan beragam keunikan di Tempat Pemungutan Suara (TPS).
Seperti TPS 56 yang berlokasi di Jalan Pajaga, Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Sukmajaya yang mengusung tema ruang perawatan.
Inisiator TPS, Vierza M Mahdi mengatakan, TPS di wilayahnya diubah menjadi seperti ruang perawatan di Rumah Sakit.
Seluruh anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) kompak menggunakan kostum layaknya perawat.
Baca Juga: Usai Nyoblos, Cawalkot Depok Pradi Supriatna Ogah Keliling
"Karena sedang dimasa pandemi Covid-19 cara kami berpakaian dan men-setting lokasi pencoblosan seperti rumah sakit ini, sekaligus mengajak warga tetap menerapkan protokol kesehatan," kata Mahadi kepada Suara.com, Rabu (9/12/2020).
Selain kostum, properti yang digunakan untuk tempat logistik pun menggunakan tempat tidur pasien.
Di samping itu juga tersedia infus dan alat peraga tubuh manusia.
"Peralatannya kami pakai milik Posyandu," jelasnya.
Vierza mengungkapkan total Daftar Pemilih Tetap (DPT) di TPS 56 Mekarjaya Depok kurang lebih sebanyak 400 orang.
Baca Juga: Klaim Hasil Survei, Cawalkot Pradi Ngaku Unggul Jumlah Suara Pilkada Depok
Agar terwujud tingkat partisipasi pemilih yang tinggi pihaknya membuat video ajakan untuk datang ke TPS.
Berita Terkait
-
Bima Arya Pastikan Wali Kota Depok Akan Ditegur, Imbas Izinkan ASN Mudik Pakai Mobil Dinas
-
Willie Salim Masak Besar di Depok, Kini Dibandingkan dengan Kasus Hilang Rendang di Palembang
-
Wali Kota Depok Izinkan ASN Mudik Pakai Mobil Dinas, KPK: Mestinya Cegah Penyalahgunaan Fasilitas
-
Tunggu Perda Disahkan, Dana Rp300 Juta per RW di Depok Cair 2026
-
Ngeri! Banjir Terjang Perumahan Depok, Turap Longsor Jebolkan Rumah Warga!
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Jakarta Tak Sepi Lebaran Ini, Bang Doel Ungkap Hikmah Tak Terduga
-
Pramono Teken Pergub Syarat PPSU: Cukup Ijazah SD, Kontrak Kerja Tiap 3 Tahun
-
Baru Tempati Rumah Dinas, Pramono Curhat Jatuh dari Sepeda Sampai Pelipis Luka
-
Lebaran Pertama Pramono Sebagai Gubernur: Dari Istiqlal, Istana hingga Rumah Mega Tanpa Ganti Sepatu
-
Curhat Warga Langsung ke Gubernur Pramono Anung Saat Open House: KPDJ Belum Cair