SuaraJakarta.id - Artis Arie Untung mengungkap makna jihad dalam sudut pandangnya. Menurutnya, jihad bisa diartikan secara luas.
Contohnya mencari rezeki yang halal untuk menafkahi keluarga. Hal ini di matanya merupakan bagian dari jihad.
Pernyataan itu disampaikan Arie Untung saat jadi bintang tamu dalam channel YouTube Daniel Mananta Network.
"Jihad itu kan memelihara kehidupan sebetulnya. Jadi, kalau Quran itu menurut gua adalah sesuatu yang bisa dipandang dari angle manapun, menurut gua itu," ucap Arie dilansir SuaraJakarta.id dari Matamata.com, Selasa (6/4/2021).
Baca Juga: Arie Untung Ngaku Lagi Sakit saat Komen Keanehan CCTV Teroris Zakiah Aini
Arie Untung menambahkan, jihad di zaman sekarang bukan dimaknai dengan cara berperang. Jihad bisa dilakukan dengan jalan kebaikan.
"Ketika gua ngomong dengan ilmuwan dari Indonesia ke Singapura, dia banyak mendapatkan hikmah, ilmu pengetahuan dari Qur'an. Kemudian dari dunia usaha, gue sendiri, gue dapat hikmah seperti itu ya," lanjutnya.
"Nah ketika orang itu cuma mandang secara perang doang, ya numpuk di situ aja nggak kebuka, kurang luas, yang dibuka itu aja soal makna jihad," imbuh Arie Untung.
Menurut suami Fenita Arie ini, jihad bisa direalisasikan dengan menghidupi keluarga. Salah satunya dengan mencari nafkah secara halal.
"Makna jihad sendiri dalam memelihara kehidupan adalah bagaimana lu berlaku untuk cari nafkah untuk keluarga lu, bagaimana lu bekerja sehari-hari, bagaimana aktivitas sehari-hari lu," pungkas Arie.
Baca Juga: Hapus Tweet soal Teroris Zakiah Aini, Arie Untung Hijrah Cuma Gaya-gayaan
Lebih lanjut, Arie Untung mengatakan bahwa jihad juga bisa dilakukan dengan cara berdakwah.
Termasuk channel YouTube, di mana menurut Arie Untung, apabila dimanfaatkan secara positif juga bisa jadi media untuk berjihad.
"Kalau gua kan misalnya dalam gerakan dakwah, maksudnya ceramah, kajian. Kayak akun lu sendiri, ini semacam jihad on your way. Lu menyebar kebaikan, dengan cara yang lu punya," pungkas Arie Untung.
Berita Terkait
-
Berawal Kepergian Sang Ayah, Tissa Biani Ungkap Trauma Mendalam dengan Kerokan
-
Kalahkan Fajar, Shabrina Leanor Berhasil Raih Juara Indonesian Idol Season 13
-
Nantikan Momen Pelemparan Bunga di Resepsi Luna Maya, Daniel Mananta Malah Kecewa
-
Daniel Mananta Lega Luna Maya Akhirnya Menikah : Jutaan Rakyat Indonesia Berbahagia Semua
-
Kunjungi Dome Of Rock, Arie Untung Ceritakan Detik-Detik Diikuti Tentara Israel
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Bangunan Diduga Milik GRIB Jaya di Lahan BMKG Disewakan Lagi Puluhan Juta
-
Cuan Bareng! Akhir Pekan Ini Klaim Saldo DANA Kaget hingga Rp749 Ribu Buat Nongkrong Tambah Seru
-
Sekarang Juga, Ada Saldo DANA Kaget Gratis Masuk ke Akun e-Walletmu
-
Bank Mandiri Raih Prestasi Global: The Best Trade Finance Bank in Indonesia dari The Asian Banker
-
Ada 23 Titik Pencemaran Lingkungan di Sungai Cirarab Tangerang, Menteri LH Tindak 5 Perusahaan