SuaraJakarta.id - Masjid Rennes dicoret-coret tulisan hina Nabi Muhammad. Bahkan menghina Islam. Dalam tulisan itu, pelangu menuliskan ajakan perang Salib.
Kejadian itu membuat Menteri Dalam Negeri Prancis Gerald Darmanin meminta tempat-tempat ibadah muslim dijaga ketat.
Penjaga masjid dan warga Muslim di bagian barat Kota Rennes menemukan grafiti pada dinding masjid dan pusat budaya Islam di kota mereka.
Menurut laporan Aljazirah, grafiti itu bertuliskan kata-kata hinaan terhadap Islam dan Nabi Muhammad SAW.
Baca Juga: Ridwan Kamil Ingatkan Pembagian Takjil di Masjid Harus Patuhi Prokes
Tulisan juga mengajak Perang Salib dan menjadikan Katolik sebagai agama resmi negara. Tak pelak, kantor kejaksaan Kota Rennes segera menggelar penyelidikan.
Dalam kunjungannya ke lokasi kejadian, Gerald Darmanin pun mengecam vandalisme tersebut. Gerald Darmanin juga mengungkapkan 'solidaritasnya' pada 5,7 juta Muslim di Prancis.
"Tulisan anti-Muslim yang dituliskan di pusat budaya dan kebudayaan ini tidak dapat diterima, kebebasan beribadah di Prancis adalah kebebasan fundamental," katanya seperti kutip Aljazirah.
Sementara, masih ada kekhawatiran mengenai keselamatan muslim Prancis selama bulan suci ini.
Terutama karena tingginya angka Islam-fobia akhir-akhir ini.
Beberapa kasus yang meresahkan umat Muslim juga mencuat. Selasa (6 April 2021) malam, pintu masjid di barat Kota Nantes hangus dilalap api. Pada Jumat (9 April 2021) seorang anggota neo-Nazi berusia 24 tahun didakwa setelah mengancam sebuah masjid di Le Mans, yang terletak di barat Prancis.
Baca Juga: Kumpulan Doa Nabi Muhammad Sambut Bulan Ramadhan
Presiden National Observatory Against Islamophobia, Abdallah Zekir, pun mengecam iklim anti-muslim ini.
"Sayangnya pernyataan sejumlah politisi tertentu hanya memperburuk keadaan," katanya.
Berita Terkait
-
Bisa Tampung 2.500 Jemaah, Melongok Megahnya Masjid Jokowi di Abu Dhabi
-
Siapa Golongan Orang yang Pertama Masuk Surga? Berikut Penjelasannya
-
Masjid di Selandia Baru Diduga Sengaja Dibakar, Apa Motifnya?
-
Beda Nasib Suswono vs Ahok Jadi Trending, Omongan Soal Nabi Tuai Kecaman
-
Tak Ngaruh Sudah Minta Maaf, Ormas Betawi Polisikan Suswono Gegara Pernyataan Janda Kaya Nikahi Pengangguran
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Jelang Pencoblosan, Mas Dhito Ikuti Khataman Manaqib di Ponpes Al Falah Ploso
-
Bank Mandiri, Garuda Indonesia, Pegadaian dan Angkasa Pura Indonesia Salurkan Bantuan Kuliah Putra Putri TNI/Polri
-
Pilkada Serentak, Pemprov DKI Tiadakan Ganjil Genap pada 27 November 2024
-
Pasangan Dharma - Kun Wardana akan Salurkan Hak Pilih di Jakarta Selatan
-
Mau Umroh Lancar dan Nyaman? Bawa Perlengkapan Ini, Ya!