"Sudah setahun lebih sangat meresahkan. Misalnya di sekolah, gentengnya suka dirusak dibuang. Sudah sering dibenerin, tapi dibuka lagi dan bocor. Plafon juga jebol, pokoknya merusak fasilitas sekolah," tuturnya.
Selain merusak fasilitas sekolah, kawanan monyet liar tersebut juga meneror warga bahkan mengacak-acak dapur warga.
"Kalau pintu dapur kebuka, nggak ada orang, masuk ngacak-ngacak. Terus ngacak-ngacak ternak warga, telur ayam diambilin dipecahin dan itiknya diambil dibuat mainan dibawa ke atas genteng," beber Teddy.
"Kalau untuk buah-buahan tanaman sudah pasti habis," sambungnya.
Dia berharap, pihak terkait dari pemerintah daerah dapat segera menangani kawanan monyet liar itu dan dikembalikan ke habitatnya.
"BPBD sudah datang tapi belum bisa evakuasi karena terkendala alat. Inginnya segera ditangani sebelum ada korban," pungkasnya.
Kontributor : Wivy Hikmatullah
Berita Terkait
- 
            
              Persita Tangerang Optimalkan Pemulihan Fisik Pemain, Strategi Krusial Hadapi Bhayangkara FC
 - 
            
              Bhayangkara FC Sedang On Fire, Persita Tangerang Fokus Pemulihan Kondisi Fisik
 - 
            
              Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
 - 
            
              Cegah Pencemaran, TPA di Jabodetabek Diminta Tutup Tumpukan Sampah
 - 
            
              Enggan Berpikir Jauh, Persita Tangerang Fokus Laga Demi Laga
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Berapa Kerugian Negara di Dugaan Korupsi Minyak Mentah Pertamina? Ini Kata KPK
 - 
            
              Siswa Sekolah Rakyat Dibekali 6 Bahasa Asing
 - 
            
              Sakit Pinggang Menyerang Anak Muda? Fisioterapis Beberkan Cara Ampuh Mengatasinya!
 - 
            
              Pandji Pragiwaksono Sebut Orang Toraja Jatuh Miskin Karena Pesta, PMTI: Kami Terluka
 - 
            
              Kenapa Donald Trump Ancam Serang Nigeria Dengan Kekuatan Militer?