SuaraJakarta.id - Dua pemain Persija gabung ke Persis Solo milik Kaesang Pangarep. Mereka adalah Sandi Sute Heri Susanto.
Heri Susanto di Persis Solo menjadi winger dan Sandi Sute jadi gelandang. Mereka resmi diperkenalkan oleh Persis Solo.
Keduanya diumumkan secara resmi oleh manajemen tim Laskar Sambernya melalui akun instagram @official.persissolo, Selasa (1/6/2021).
Tak hanya manajemen, Heri Susanto yang akrab disapa Hersus terlihat antusias bergabung dengan Persis.
Baca Juga: Resmi Berseragam Persis Solo, Eks Bintang Persija Langsung Colek Kaesang
Bahkan Heri Susanto langsung mengunggah di akun Instagram @hersus94 sembari mencolek Direktur Utama PT Persis Solo Saestu, Kaesang Pangarep.
"Liga 1 Harga Mati! Persis Solo di Hati! Izin kalimatnya mas @kaesangp," tulis Hersus dalam caption unggahannya.
Unggahan itu langsung mendapat tanggapan dari ratusan warganet.
Termasuk dari sejumlah pemain Timnas Indonesia di kolom komentar.
"Sambernyawa," balas @bagaskaffaa yang merupakan pemain Barito Putera.
Baca Juga: Mimpi Besar Heri Susanto Bersama Persis Solo
Tak ingin kalah, gelandang Barito Putera sekaligus mantan pemain Persis Solo juga memberikan tanggapan.
Berita Terkait
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persija Jakarta Incar Posisi Empat Besar, Madura United akan Jadi Korban?
-
Tanpa Gustavo Almeida, Persija Jakarta Hadapi Madura United FC di Bangkalan
-
Dear Jakmania! Persija Kibarkan Bendera Putih untuk Jadi Juara BRI Liga 1
-
Jaga Mental Sebelum Jalani Libur Lebaran, Pemain Persija Ditempa Laga Uji Coba
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Tak Ada Operasi Yustisi, Pemprov DKI Prediksi Jumlah Pendatang Baru Menurun Dibandingkan Tahun Lalu
-
Bakal Ada Dermaga Baru dari PIK, Wisatawan Kepulauan Seribu Diyakini Bakal Meroket
-
Penjualan Mainan Pasar Gembrong Merosot hingga 90 Persen, Pedagang Salahkan Pemerintah
-
Pemprov DKI Ingatkan Pendatang Baru Tak Bisa Langsung Dapat Bansos, Harus Tinggal 10 Tahun Dulu
-
Jakarta Tak Sepi Lebaran Ini, Bang Doel Ungkap Hikmah Tak Terduga