Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Rabu, 21 Juli 2021 | 17:05 WIB
Universitas Trisakti merupakan salah satu Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang banyak diburu calon mahasiswa.

Universitas Pancasila terletak di Jl. Srengseng Sawah Jagakarsa, Jakarta Selatan.

5. Universitas Trisakti

Universitas Trisakti sudah terakreditasi A oleh BAN-PT serta akreditasi Internasional IABEE & AUN sebagai bukti pengabdian dan kualitas.

Universitas Trisakti juga memberikan peluang karier yang cukup tinggi bagi para mahasiswa dengan tersedianya pusat bimbingan karier dan kerjasama dengan lebih dari 700 perusahaan.

Baca Juga: Daftar Universitas Negeri di Jakarta, Salah Satunya Terakreditasi Terbaik Nasional

Termasuk program magang bersertifikat di perusahaan BUMN, yang tentunya sangat dibutuhkan nantinya.

Universitas Trisakti memiliki beberapa fakultas antara lain Fakultas Hukum, Fakultas Kedokteran Gigi, Fakultas Teknologi Kebumian dan Energi, Fakultas Ekonomi dan bisnis, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Fakultas Arsitektur Lanskap & Teknologi Lingkungan, Fakultas Teknologi Industri, dan Fakultas Seni Rupa dan Desain.

Kampus A Universitas Trisakti terletak di Jl. Kyai Tapa No.1, Grogol, Jakarta Barat 11440

6. Universitas Nasional

Universitas Nasional telah mendapatkan akreditasi A oleh BAN-PT yang tercantumkan dalam SK BAN-PT 03891/SK/BAN-PT/Akred/PT/X/2017

Baca Juga: Sarankan Rektor Ari Kuncoro Mundur, Dosen UI: @univ_indonesia, Kamu Memalukan!

Terdapat 11 Fakultas di Universitas Nasional antara lain, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Fakultas Hukum, Fakultas Bahasa dan Sastra, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Fakultas Teknik dan Sains, Fakultas Biologi, Fakultas Pertanian, Fakultas Teknologi Komunikasi dan Informatika, Fakultas Ilmu Kesehatan, Akademi Pariwisata Nasional, serta Sekolah Pascasarjana.

Load More