SuaraJakarta.id - Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria meyakini sertifikat vaksin Covid-19 tidak bisa dipalsukan. Oknum-oknum yang ingin meraup keuntungan mencari celah dari aturan ini akan merasa kesulitan.
Riza menyebut sertifikat vaksin ini akan dilengkapi QR code yang bisa dipindai oleh petugas. Karena itu sulit bagi oknum untuk memalsukannya.
"Kan ada QR Code. Jadi tidak bisa dipalsukan," kata Riza di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (3/7/2021).
Selain itu, data orang yang telah vaksin sudah masuk di jaringan pedulilindungi. Ketika QR code dipindai, maka akan ketahuan dia sudah vaksin atau belum.
"Insya Allah sertifikat tak bisa dipalsukan, karena terintegrasi dengan sistem digital kita, dengan pedulilindungi," ujarnya.
Politisi Gerindra ini juga menyebut menjadikan vaksinasi sebagai syarat adalah agar distribusi vaksin bisa semakin cepat. Ketika mayoritas sudah divaksin, maka akan terbentuk kekebalan komunal atau herd immunity.
"Apalagi di Jakarta lebih dari 30 persen yg divaksin di Jakarta ternyata warga non-DKI. Kami ingin warga DKI yang belum divaksin segera hadir di tenpat-tempat pelaksanaan vaksin," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Cek Fakta: Benarkah Menteri Bahlil Ancam Mundur Jika Menkeu Purbaya Turunkan Harga BBM?
-
Cek Fakta: Viral Demo Mahasiswa Tuntut Jokowi Tunjukkan Ijazah, Ini Faktanya
-
OTT KPK di Pati dan Madiun Terjadi Berdekatan, Pola Lama Kembali Terbuka
-
Sudewo dari Partai Apa? Ini 7 Fakta Bupati Pati yang Kena OTT KPK dan Pernah Tantang Warga
-
Dua OTT KPK dalam Sehari: 5 Fakta Penting Kasus Pati dan Madiun